Suara.com - Bicara tentang kesetaraan gender antara lelaki dan perempuan, rupanya aktris Hanna Al Rasyid memiliki pengalaman tersendiri baginya.
Menurut Perempuan berdarah campuran Perancis-Makassar ini, di Indonesia sangatlah sulit untuk merubah pola pikir masyarakat tentang perbedaan kesetaraan gender.
"Sebenarnya gini. Memang susah kita ngomongin soal kesetaraan gender dan itu menjadi dingin yang membuat orang tidak mengerti, jadi kita harus bisa menjelajah di dataran yang sangat sederhana," kata Hannah Al Rashid, saat ditemui di Balai Kartini, Jakarta Selatan, Selasa (10/12/2019).
Wanita berusia 33 tahun itu berharap perempuan yang belum menikah tak perlu takut untuk mengejar karir yang lebih baik demi terwujudnya cita-cita yang diinginkan.
"Saya sih berharap anak perempuan di Indonesia nggak akan merasa society beban yang saya sebagai perempuan merasakan," tuturnya.
"Dimana saya dibilang lebih memilih untuk berkarir dari pada punya keluarga atau apa itu. Terlalu banyak stigma negatif terhadap kami sebagai perempuan," sambungnya.
Hanna ingin perempuan Indonesia dapat mendapatkan hak yang sama dengan laki-laki di lingkungan sekitarnya.
"Saya berharap banget mereka tidak akan merasakan itu saat mereka udah di usia gue karena society kita udah berubah jadi kita setara karena memang mereka sudah mendapatkan yang sama dengan lelaki tanpa merasaka tekanan," tutupnya.
Baca Juga: Soal Kesetaraan Gender, Begini Kata Hannah Al Rasyid
Berita Terkait
-
Mengenal dr. Harmeni Wijaya, Perempuan Inspiratif Peraih ASEAN Women Entrepreneurs Award
-
Tsubaki Blooming Gallery: Bukan Sekadar Pameran, Ini Cara Perempuan Indonesia Mencintai Diri
-
Pink Melawan: Aksi Perempuan Tuntut Pembebasan Aktivis di Polda Metro Jaya
-
Massa Emak-emak Geruduk Mapolda Metro Jaya: Bebaskan Delpedro Marhaen dkk Tanpa Syarat!
-
Gelar Aksi 'Pink', Aliansi Perempuan Tuntut Pembebasan Delpedro Cs di Polda Metro Jaya
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
Pilihan
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
Terkini
-
Film Horor Psikologis Return to Silent Hill Tayang di Indonesia Mulai 28 Januari 2026
-
Nikah Besok, Intip Perjalanan Cinta Ranty Maria dan Rayn Wijaya
-
Sinopsis Setan Alas! Pemenang Best Film JAFF 2023, Akhirnya Tayang di Bioskop
-
Kondisi Inul Daratista Drop Usai Pulang dari Korea, Pingsan di Kamar Mandi Hingga Masuk UGD
-
Dipisahkan Maut, Ini 7 Kenangan Perjalanan Cinta Reza Arap dan Lula Lahfah
-
Tujuh Tahun Menunggu, Setannya Cuan Jadi Panggung Terakhir Babe Cabita
-
Sinopsis Finding Her Edge, Serial Remaja tentang Ambisi, Cinta, dan Dunia Seluncur Es
-
Siap-Siap! 6 Film MGM Pictures Paling Dinanti Tahun 2026
-
4 Tanda Kepergian Lula Lahfah Disebut Meninggal dalam Kondisi Baik
-
Virgoun Restui Ahmad Dhani dengan Inara Rusli: Aku Sih Yes