Suara.com - Mayky Wongkar sangat terpukul atas meninggalnya sang istri, Ria Irawan. Ia bahkan berharap dapat menyusul sang istri secepatnya.
"Saya juga merasa, minta sama Allah jangan lama-lama lah, kalau bisa secepatnya. Saya juga bosan ngerasain kayak begini. Kalau memang harus pulang, ya cepat-cepat ya Allah, jangan ditunda-tunda," kata Mayky saat ditemui di Jalan Kapten P Tendean, Jakarta Selatan, Selasa (14/1/2020).
Kesedihan tampak jelas dalam raut wajah Mayky Wongkar, ia merasa kehilangan arah setelah ditinggal Ria Irawan meninggal.
"Sudahan enggak ada partner gue, enggak ada Ria. Kalau kemarin kan ada almarhumah 'lu enggak usah takut, ada gue, kalau lu berpikir ke orang lain enggak usah, pikirin gue aja'. Jadi gue enak ngejalaninnya," ungkapnya.
Bahkan ia berkali-kali meminta agar dirinya cepat menyusul Ria Irawan. Mayky Wongkar merasa kehilangan semangat hidup tanpa keberadaan sang istri di sampingnya.
"Dari pada gue bikin banyak dosa atau berpikir yang enggak enggak, ya sudah pulangin aja, tarik aja, bawa lah gue. Ya memang itu, gue nulis Insta Story, gue berharap Tuhan juga megang handphone di sana," ucap Mayky Wongkar.
Mayky Wongkar merasa semua hal duniawi telah dijalaninya, dia sudah merasakan asam garam kehidupan bersama Ria Irawan. Sehingga, ketika sang istri menghembuskan napas terakhir, kehidupannya pun menjadi hampa.
"Ya karena gue takut, makanya gue berharap itu kenyataan. Ya sudah bosan lah, gue jujur aja sudaha bosan di dunia, bosan dalam arti sudahan pernah lah ngerasain semuanya. Makanya almarhumah enak gitu, duluan ngerasain yang beda di sana, saya juga sudah capek. Di dunia ini sudah capek aja rasanya," tutur Mayky Wongkar.
Baca Juga: Sepekan Ditinggal Ria Irawan, Suami Ungkap Hal yang Paling Dirindukan
Berita Terkait
-
7 Artis Nikah di KUA, Acara Akad dan Resepsinya Jauh Dari Kemewahan
-
Dibikin Kecapekan, Venna Melinda Bocorkan Performa Ferry Irawan di Ranjang: Nyerah Boy
-
10 Potret Kelahiran Anak Pertama Mayky Wongkar, Suami Mendiang Ria Irawan yang Wajah Bayinya Langsung Jadi Perhatian
-
Digelar Sangat Sederhana, Intip 6 Artis Gelar Akad Nikah di Kantor KUA Ada Gitaris dan Vocalis Band Ternama
-
Suami Zaskia Gotik Dituntut Pengakuan Anak, Rumah Nikita Mirzani Digeledah Polisi
Terpopuler
- 7 Rekomendasi Mobil Keluarga Tahan Banting Anti Mogok, Mulai Rp 60 Jutaan
- 23 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 17 Oktober: Klaim 16 Ribu Gems dan Pemain 110-113
- Makan Bergizi Gratis Berujung Petaka? Ratusan Siswa SMAN 1 Yogyakarta Keracunan Ayam Basi
- Jepang Berencana Keluar dari AFC, Timnas Indonesia Bakal Ikuti Jejaknya?
- Muncul Dugaan Kasus Trans7 vs Ponpes Lirboyo untuk Tutupi 4 Kasus Besar Ini
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Curigai Permainan Bunga Usai Tahu Duit Pemerintah Ratusan Triliun Ada di Bank
-
Pemerintah Buka Program Magang Nasional, Siapkan 100 Ribu Lowongan di Perusahaan Swasta Hingga BUMN
-
6 Rekomendasi HP 2 Jutaan Memori Besar untuk Orang Tua, Simpel dan Aman
-
Alhamdulillah! Peserta Magang Nasional Digaji UMP Plus Jaminan Sosial dari Prabowo
-
Kabar Gembira! Pemerintah Guyur BLT Ekstra Rp30 T, 17 Juta Keluarga Baru Kebagian Rezeki Akhir Tahun
Terkini
-
7 Potret Omara Esteghlal di Romantic Anonymous, Syuting Bareng Shun Oguri dan Han Hyo Joo!
-
Selamat! Teuku Rassya Lamar Cleantha Islan, Tamara Bleszynski Unggah Pesan Haru
-
Rayakan 20 tahun Album Naluri Lelaki, Samsons Bakal Gelar Konser dan Rilis Lagu Baru
-
Keanu AGL Blak-blakan: Pansos dengan Laura Anna Jadi Strategi di Awal Karier
-
Anaknya Terseret Kasus Taqy Malik, Sunan Kalijaga Ungkit Sakit Hatinya: Saya Tunggu di Akhirat
-
Reaksi Marsha Aruan Dengar Kabar El Rumi Lamar Syifa Hadju
-
Dituding Rampas Aset Karyawan, Ashanty: Cuma Cek Akun Perusahaan
-
Vicky Prasetyo Ngaku Pernah Dibayar Rp1,8 Miliar Cuma untuk Pura-Pura Pacaran
-
Lahir dari Tangan Dingin Aminoto Kosin, Amagra Siap Guncang Musik Indonesia
-
Minta Sidang Tatap Muka, Ammar Zoni Janji Akan Buka-bukaan