Suara.com - Dokter Tirta akhirnya mengungkap kondisi terkini usai dinyatakan sebagai pasien dalam pemantauan (PDP) virus corona atau covid-19.
Dia bilang keadaannya sudah semakin membaik semenjak mendapat perawatan intensif di Rumah Sakit Kartika Pulo Mas, Jakarta Timur.
"Halo halo. Saya baik baik saja. Lihak rs kartika pulo mas merawat saya dengan baik. Makasih semua ucapannya," tulis dokter Tirta di akun Twitter pribadinya.
Sebelumnya, Kondisi dr Tirta, dokter muda yang menjadi relawan hadapi virus corona di Indonesia ini memang sempat drop. Dia pun memilih bedrest total akibat kelelahan.
"Mulai hari ini, saya memutuskan bedrest total , di rumah saya sendiri. Saya sudah diperintah semua senior saya untuk bedrest total. Katanya saya over exhausted. Kecapekan hahahaha," katanya di Instargam pada Sabtu (28/3/2020).
Maklum selama dua pekan hari berturut-turut, dia turun ke jalanan guna memberikan edukasi dan membagikan APD (alat pelindung diri) untuk 20 rumah sakit.
"Saya mnta maaf tidak bisa turun lapangan lagi. Tapi semua temen2 saya @kurirkebaikan.id akan meneruskan ini. Saya akan fokuskan mengirim APD keluar jakarta dulu," lanjutnya.
Yang pasti, dokter Tirta mengaku sudah siap apabila nantinya dia dinyatakan positif terinfeksi Covid-19.
"Jikalau suatu saat saya positif covid, percayalah, semangat saya nggak akan padam. Bahkan jika saya sekarat sekalipun, perlawanan akan tetap jalan. See you guys. Hidup mati di tangan Allah. Tapi yang penting berjuang dulu di sini," pungkasnya.
Baca Juga: Dirawat dengan Status PDP, Begini Kondisi Terakhir Dokter Tirta
Berita Terkait
-
Korupsi Wastafel, Anggota DPRK Aceh Besar jadi Tersangka usai Polisi Dapat 'Restu' Muzakir Manaf
-
Kelebihan dan Kekurangan Sepatu Lari Desle Menurut Dokter Tirta, dari Harga hingga Kualitas
-
Tegaskan Kepatuhan dan Kepercayaan Masyarakat, Telkom Akses Pastikan Implementasi PDP
-
Indonesia Nomor 2 Dunia Kasus TBC, Menko PMK Minta Daerah Bertindak Seperti Pandemi!
-
Rekomendasi Sepatu Running Desle dari Dokter Tirta, Mirip HOKA Tapi Harga Jauh Lebih Masuk Akal
Terpopuler
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
- DANA Kaget Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cair Rp 255 Ribu
- Fakta-Fakta Korupsi Bupati HSS Kalsel, Diduga Minta Dana Proyek Puluhan Miliar
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- 18 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Oktober: Klaim Ballon d'Or 112 dan Gems
Pilihan
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
Terkini
-
Lamaran Nyaris Barengan, Ingat Lagi Momen Erika Carlina Naksir El Rumi
-
Tiket Konser Blackpink di Jakarta Masih Tersedia, Cek Kategori yang Tersisa
-
Charly Van Houten Justru Beri Royalti ke Orang yang Bawakan Lagunya
-
Detik-detik Tim SAR Tenangkan Ayah Korban Reruntuhan Musala Ponpes Al Khoziny
-
Kronologi Video Intim Yai Mim dan Istri Tersebar, Ponsel Sempat Dibawa Sahara
-
Diantar Denny Sumargo, Ini 5 Momen Penting Pertemuan Nadya Almira dan Korban Kecelakaannya
-
Foto Dimsumnya Diduga Dicomot Bisnis Kuliner Keluarga Syahrini, Chef Davina Segera Cek
-
Tubuh Mariah Carey Terlihat Kaku Konser di Jakarta, Melaney Ricardo Temukan Jawabannya
-
Sherly Tjoanda Blak-blakan Tak Suka Penjilat: Saya Tak Perlu Dipuji dan Tak Butuh Materi
-
Puncak Kekecewaan Pedagang di Pasar Induk Tanah Tinggi, Jalanan Becek dan Dipenuhi Sayuran Busuk