Suara.com - Artis Maia Estianty sekeluarga rupanya sudah menjalani rapid test. Dalam momen kali ini, dia juga turut memboyong asisten rumah tangga (ART) hingga sopir.
Hal itu terungkap dalam unggahan terbaru Maia Estianty di Instagram pada Selasa (7/4/2020).
"Alhamdulillah, awalnya sebelum berangkat baca-baca doa, deg-degaan pas mau test COVID-19," tulis Maia Estianty sebagai caption.
"Tapi akhirnya satu keluarga di rumaku dan suami, dan ART serta pak sopir, semuanya negative hasilnya dari COVID-19," sambungnya lagi.
Ibu tiga anak ini pun berharap semoga keluarganya selalu dijauhkan dari virus corona. Dengan adanya rapid test ini, Maia Estianty mengaku lega.
"Mudah-mudahan besok-besok selama kita jaga terus, mudah-mudahan negative terus.. Amin. Terimakasih suamiku @irwanmussry yang mengajak satu rumah cek Rapid Test virus Corona," tutur Maia Estianty.
"Jadi hari ini nggak ada curiga-curigaan lagi siapa yang bawa virus. Yang nggak bisa test (belum takdirnya Allah)," imbuhnya lagi.
Sebagai penutup, pentolan Duo Maia ini mengingatkan kepada masyarakat agar selalu menjaga kebersihan guna memutus rantai penyebaran virus corona.
Baca Juga: Daftar Lengkap RS yang Terima Bantuan APD dari Maia Estianty Cs
"Kalau terpaksa pergi, tetap pakai masker ya guys kemana-mana, jaga jarak, dan jangan lupa cuci tangan selama 20 detik dan bawa hand sanitizer kemana-mana, makan vitamin, plus doa supaya tidak terjangkit wabah corona. Amin," ucap Maia Estianty.
Kontan saja unggahan mantan istri Ahmad Dhani ini langsung mendapat beragam komentar dari netizen.
"Enak banget ya artis tes rapid mudah sekali pasti bayarnya mahal dan cepat banget dilayani. Aku mau tes rapid sama swab susah banget karena keterbatasan alat," tulis @erlin_liany di kolom komentar.
Berita Terkait
-
Lolos Audisi Indonesian Idol, Fajar Sadboy Siap Tinggalkan Pekerjaan
-
Maia Estianty Mimpi Bertemu 3 Nabi, Apa Maknanya? Ini Penjelasan Habib Jafar
-
Fajar Sadboy Dapat Golden Ticket Indonesian Idol, Juri Kasih 4 Yes!
-
Cerita Habib Jafar Lempar Batu ke Gereja, Bukan Gara-Gara Benci Tapi Penasaran Bunyinya
-
Maia Estianty Ungkap Bertemu 3 Nabi dalam Satu Mimpi, Begini Tafsirnya Menurut Habib Jafar
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Terinspirasi Gangguan Mistis Nyata Penulis, Sengkolo: Petaka Satu Suro Tonjolkan Drama
-
Tanpa Jump Scare Berisik, Achmad Romie Baraba Hadirkan Horor Atmosferik di Penunggu Rumah: Buto Ijo
-
Review Culinary Class Wars 2: Kurang Seru, Tapi Endingnya Tak Terduga!
-
4 Sumber Kekayaan Kenny Austin yang Dituding Mokondo oleh Satria Mulia
-
Review Broken Strings: Cara Aurelie Moeremans Menyembuhkan Luka Child Grooming
-
Klarifikasi Kak Seto Dituding Tak Bantu Aurelie Moeremans Lepas dari Cengkraman 'Bobby'
-
Totalitas Putri Intan Kasela di Film Kuyank, 5 Hari Berendam di Rawa Lumpur
-
Trailer Balas Budi Resmi Rilis, Michelle Ziudith Jadi Korban Bunglon Penipu Cinta
-
Sinopsis The Mummy: Kembalinya Putri yang Hilang Jadi Mimpi Buruk
-
Sosok Artis Arogan di Buku Aurelie Moeremans Dicurigai Sebagai Nikita Willy