Suara.com - Presenter Billy Syahputra membantah sengaja berjualan rendang karena tidak bisa bayar cicilan. Hal itu disampaikan olehnya dalam vlog terbaru akun Crazy Nikmir REAL yang diunggah di YouTube pada Minggu (3/5/2020).
Semua berawal saat Nikita Mirzani bertanya mengapa selama pandemi virus corona atau COVID-19, Billy Syahputra genjar berjualan rendang di Instagram.
"Bang Billy lo usaha rendang gara-gara nggak bisa bayar cicilan yah?" tanya Nikita Mirzani.
Mendengar itu, Billy Syahputra segera menjawabnya. Dia bilang kalau bisnis rendang itu milik ibunya.
"Itu sebenernya usaha kakak sama mamah sih. Gue cuma bantu-bantuin. Tapi kualitas rendangnya enak, murah meriah. Orang itu kan jual setengah kilogram itu Rp 200 ribu, gue cuma Rp 150 ribu," kata Billy Syahputra.
"Emang emak gue itu suka masak rendang ternyata emang enak. Terus dipackaging sama kakak gue, dijual-jualin," sambungnya lagi.
Host Pagi Pagi Pasti Happy ini juga mengatakan kalau tidak tahu menahu mengenai omzet dari jualan rendang itu sendiri. Karena, Billy Syahputra cuma membantu buat promosi saja.
"Sebenernya bukan gue yang jualan. Masalah uang gue nggak ikut campur. Biar mereka yang kelola. Gue cukup promoin," pungkasnya.
Baca Juga: Billy Syahputra Konfirmasi Putus dari Elvia Cerolline Karena Hal Sepele
Berita Terkait
-
Pelukan Jarak Jauh dari Rantau, 1 Ton Rendang Dimasak untuk Korban Banjir Sumatra
-
Anwar BAB Kasih Bocoran Wajah Anak Billy Syahputra, Mirip Olga Syahputra?
-
Bukan Skincare atau Fesyen, Sarwendah Pilih 'Jual' Senyuman Buat Bisnis
-
Anwar BAB Ungkap Wajah Anak Billy Syahputra: Matanya Abu-Abu, Hidungnya Bule Banget
-
Billy Syahputra Akui Rindu Anak Setiap Hari, Dulu Sempat Anggap Mitos
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Sinopsis Surat untuk Masa Mudaku, Film Indonesia Original Netflix Pertama di 2026
-
Siap Tayang Lebaran 2026, Produksi Danur: The Last Chapter Dibuat Gila-gilaan
-
Perankan Aisyah di Ahlan Singapore, Rebecca Klopper Ungkap Rencana Berhijab di Masa Depan
-
Makin Menawan! 7 Potret Maternity Shoot Aurelie Moeremans di California
-
Pecah Telur! 10 Aktor Perdana Menang Golden Globe Awards
-
Sinopsis Hamnet, Film Drama Terbaik di Ajang Golden Globes 2026
-
Shandy Aulia Tenteng Tas Rp4 Miliar Bikin Ribut, Gigi dan Syahrini Belum Punya?
-
Aulia Sarah Jadi Bidan Ketiban Sial, Film Sengkolo Petaka Satu Suro Kuras Emosi
-
Kaitan Buku Broken Strings Aurelie Moeremans dengan Isu Child Grooming yang Seret Nama Aliando
-
Sinopsis Catch Me If You Can: Drama Kriminal di Netflix yang Masih Layak Dinikmati di 2026