Suara.com - Sebelum resmi menikah dengan Reino Barack, penyanyi Syahrini sempat diisukan beberapa kali menjalani asmara dengan sejumlah lelaki. Sayangnya hubungan mereka disebut-sebut kandas di tengah jalan.
Bahkan Syahrini sempat berencana naik pelaminan dengan lelaki tersebut tapi gagal.
Lantas siapa saja mereka? Ini dia.
1. Mohammad Syazni atau Bubu
Hubungan Mohammad Syazni alias Bubu dengan Syahrini sempat bikin heboh publik. Mereka menjalin hubungan serius selama tujuh tahun lamanya.
Bubu merupakan lelaki asal Malaysia. Hubungannya dengan keluarga Syahrini juga terbilang dekat. Jadi meskipun putus hubungan, mereka tetap tidak putus komunikasi.
Syahrini juga sempat gencar digosipkan berpacaran dengan Anang Hermansyah. Mereka dekat usai berduet untuk lagu Jangan Memilih Aku dan Kau Yang Memilih Aku.
Namun begitu, baik Syahrini maupun Anang Hermansyah tidak pernah mengkonfirmasi hubungan mereka kepada publik.
Baca Juga: Anak Kandung "Papa Angkat" Muncul, Bantah Syahrini Nikung Luna Maya
3. Dash Berlin
Syahrini juga kembali menjadi buah bibir saat foto mesranya dengan DJ asal Belanda, Dash Berlin viral di jagat maya. Hanya, mereka mengatakan hubungan itu baru sebatas teman saja.
Tag
Berita Terkait
-
Diduga Istri Baru Gubernur Aceh Mualem Masih Ada Hubungan dengan Syahrini, Siapanya?
-
Shandy Aulia Tenteng Tas Rp4 Miliar Bikin Ribut, Gigi dan Syahrini Belum Punya?
-
Beredar Foto Wajah Anak Syahrini, Asli atau AI?
-
Anak Sering Dicurigai Belum Bisa Jalan, Syahrini Pamer Video Lagi Berlarian
-
7 Penyanyi Putuskan Rehat karena Pita Suara Bermasalah, Terbaru Anji
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Perjalanan Cinta Benedict Bridgerton sebelum Bertemu Sophie Baek di Season 4
-
Bukan Lagi Jelita, Maia Estianty Punya Julukan Baru di Usia 50: Sekarang Aku Lolita
-
Isi Janji Nikah Ranty Maria dan Rayn Wijaya Viral, Nama Maxime Bouttier Terseret
-
Rutinitas Baru Prilly Usai Putuskan Open To Work, Jauh dari Dunia Keartisan
-
Apa Itu Best Casting? Kategori Baru di Oscar 2026 dan Daftar Nominasinya
-
Sinopsis Film Korea Sugar yang Dibintangi Choi Ji Woo, Tayang di Bioskop Indonesa
-
Peran Sentral Cinta Laura di Film Para Perasuk yang Tembus Sundance 2026
-
Kim Seon Ho Ungkap Kisah di Balik Karakter Joo Hoo-jin di Drakor Can This Love Be Translated?
-
Habib Bahar Bin Smith Respons Keras Pandji Pragiwaksono yang Jadikan Salat Bahan Lelucon
-
Syarat dan Cara Klaim Promo Buy 1 Get 1 Tiket M.Tix Film Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?