Suara.com - Penyanyi sekaligus aktris Korea Selatan IU berulang ulang pada Sabtu (16/5/2020). Perempuan bernama asli Lee Ji Eun itu kini berusia 27 tahun.
Sehari sebelum ulang tahunnya, IU merayakan pertambahan usia di lokasi syuting film Dream. Ia mengunggah foto dengan buket bunga yang indah sekaligus kue ulang tahun yang didominasi putih dan biru.
"Hai, saya akan (memerankan) jadi Min dan menerima ucapan selamat ulang tahun," tulis IU di Instagram.
Bintang serial Hotel Del Luna itu menambahkan lebih banyak foto lain di Insta Stories. "Kalian,,,? (sambil menunjukkan ekspresi wajah bingung)," kata sahabat Lee Joon Gi ini.
Ia menambahkan di postingan lain, "Terima kasih."
Seperti diketahui, IU kini tengah disibukkan dalam penggarapan film terbaru berjudul Dream. Film ini akan menceritakan mengenai orang-orang yang mencoba masuk dalam event sepakbola internasional.
IU akan memerankan tokoh Lee So Min, Production Director (PD). Ia bermimpi untuk menemukan kesuksesan melalui pembuatan film dokumenter mengenai tim sepak bola Hong Dae (Park Seo Joon).
Sebelum proses syuting dimulai, IU sangat antusias dan mengaku bahagia bisa banyak belajar dari artis lain dan kru film.
"Senang sekali bekerja sama dengan pemain lain yang selalu hangat dan menyambutku dengan baik," kata IU pada 5 Mei 2020.
Baca Juga: Sinopsis Spider-Man 3 dan Deretan Fakta Uniknya
Selain terlibat dalam penggarapan film, IU baru saja merilis single kolaborasinya bersama Suga BTS berjudul Eights.
Tag
Berita Terkait
-
Dari Glamor hingga Minimalis, 5 Inspirasi Gaun ala Lee Ji Eun atau IU!
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Perfect Crown, Drakor Baru IU dan Byeon Woo Seok di Disney+
-
Kisah Chaebol Terbuang dan Pangeran Tanpa Kuasa: Adu Nasib IU dan Byeon Woo Seok di Perfect Crown
-
Kejutkan Penggemar, IU Tutup Musim Panas Lewat Single Terbaru 'Bye, Summer'
-
Akhirnya! IU Kembali Sapa Penggemar Lewat Fan Meet Offiline Bertajuk "Bye, Summer"
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Diterpa Isu Terlantarkan Anak Kandung, Denada Posting Momen Mengharukan
-
Telan Biaya Rp85 Miliar, Papa Zola The Movie Janjikan Kualitas Visual Sekelas Hollywood
-
Heboh Riders Fajar Sadboy Minta Alphard Hingga Dior, Asli atau Settingan?
-
Alasan Netflix Tak Hapus Mens Rea Pandji Pragiwaksono Meski Ada Laporan Polisi
-
Geram Fisik Anaknya Dibully Buntut Mens Rea, Istri Pandji Pragiwaksono Ancam Lapor Polisi
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Hubungannya dengan Tompi, setelah Kena Kritik Sang Dokter Bedah
-
Film Surat ke-8 Angkat Potret Gap Generasi Lewat Akting Aurora Ribero dan Arief Didu
-
Sinopsis How to Become a Tyrant di Netflix: Membongkar "Buku Panduan" Diktator Paling Kejam
-
Reuni 13 Tahun, Rio Dewanto dan Michelle Ziudith Kuras Emosi di Sinetron Jejak Duka Diandra
-
SAS: Red Notice, Hadirkan Aksi Die Hard di Bawah Selat Inggris, Tayang Malam Ini di Trans TV