Suara.com - Penyanyi Syahrini memuji kinerja Kepolisian Republik Indonesia (Polri) yang berhasil mengungkap jaringan narkoba jenis sabu sebanyak 402 kg di Sukabumi, Jawa Barat, 4 Juni 2020. Dukungan itu diberikan istri Reino Barack itu di Instagram.
Di aku Instagram-nya, Syahrini mengunggah foto-foto polisi saat menggelar konfrensi pers, terkait penangkapan tersebut. Pelantun "Sesuatu" ini memberikan perhatian khusus kepada Satgassus Merah Putih Polri.
"Support Kepolisian Republik Indonesia. Penghargaan setinggi-tingginya kepada Satgassus Merah Putih Polri, atas penangkapan tindak pidana sabu 402 kg jaringan Timur Tengah. Bravo Satgassus Merah Putih Polri. Bravo Polisi Indonesia," tulis Syahrini, sebagai keterangan foto.
Unggahan ini terbilang unik. Pasalnya, selama ini Syahrini jarang sekali terlihat mengunggah di Instagram, mengenai kepeduliannya terhadap kasus narkoba, atau tentang kepolisian.
Unggahan Syahrini pun mendapatkan lebih dari 28 ribu tanda "love" dari warganet. Tapi entah mengapa, Syahrini memilih untuk menonaktifkan kolom komentarnya.
Sebelumnya Satuan Tugas Khusus Polri Merah Putih bersama Direktorat Narkoba Polda Metro Jaya mengungkap kasus peredaran narkoba jenis sabu senilai lebih dari Rp 482 miliar pada Rabu (3/6/2020) pukul 18.30 WIB. Kabareskrim Komjen Listyo Sigit Prabowo mengatakan, nilai total sabu seberat 402 kilogram itu mencapai Rp 482,4 miliar.
Pengungkapan kasus ini berawal dari diterimanya informasi bahwa telah terjadi transaksi narkotika jenis sabu dari Iran dengan metode ship to ship di tengah laut Samudera Hindia.
"Kemudian Tim Satgassus Polri Merah Putih bersama dengan Direktorat Narkoba Polda Metro Jaya di bawah pimpinan Kombes Herry Heryawan, melakukan pendalaman dan penelusuran terhadap informasi sabu asal Iran tersebut," kata Listyo dalam keterangannya.
Baca Juga: Romantis Banget, Ini 5 Hal yang Bikin Reino Barack Tergila-gila ke Syahrini
Berita Terkait
-
Bongkar Diperas Rp300 Miliar Hingga Diancam saat di Sel, Ammar Zoni Blak-blakan ke Hakim
-
Pakai Aplikasi Zangi, Ammar Zoni Ungkap Cara Hubungi Pacar dari Lapas
-
Sidang Ammar Zoni: Mengaki Ditawari Uang Rp10 Juta Jadi Pengawas Narkoba
-
Ammar Zoni Ngaku Diintimidasi Oknum Saat Dirazia di Penjara, Minta Hakim Putar CCTV Rutan Salemba
-
Ditanya Jaksa saat Sidang, Ammar Zoni Akui Pernah Isap Ganja di Penjara
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
Terkini
-
Usai Baca Buku Aurelie Moeremans, Feni Rose Ungkap Penyesalan
-
Daftar Lengkap Pemenang Golden Globes 2026, Timothee Chalamet Jadi Aktor Terbaik
-
Jessica Jung Akhirnya Nyanyi Lagu-Lagu SNSD Usai 12 Tahun, Videonya Bikin Mewek
-
Cek Kode Voucher Nonton Film Tuhan Benarkah Kau Mendengarku Pakai M-Tix, Beli 2 Bayar 1
-
Kabar Duka, Ayah Jihoon TWS Meninggal Dunia
-
Tampil Trio Bareng Dewi Perssik dan Rina Nose, Wika Salim Bongkar Rahasia Kekompakan di Panggung
-
Dulu Sempat Tak Ditanggapi, Aurelie Moeremans Kini Lega Isu Grooming Mulai Disadari Banyak Orang
-
Valen dan Mila DA7 Tampil Beda di HUT Indosiar, Jadi Pelayan Kafe Saat Drama Musikal
-
Digugat Dugaan Penelantaran Anak, Pihak Denada Buka Suara: Ini Ranah Keluarga
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z