Suara.com - Popularitas Aamir Khan rupanya menyebar ke seluruh dunia. Saat tiba di Turki untuk menjalani syuting film terbarunya, Laal Singh Chaddha, aktor 55 tahun ini pun dikerubungi penggemar.
Syuting film Laal Singh Chaddha harus terhenti selama lima bulan karena pandemi virus coron
Aamir Khan harus terbang ke Turki untuk melanjutkan syuting, yang sudah lima bulan terhenti akibat virus corona. Karena kondisi di India belum belum normal, tim produksi pun memutuskan untuk melanjutkan syuting di Turki.
Dalam film ini, Aamir Khan dipasangkan dengan Kareena Kapoor. Namun istri Saif Ali Khan ini sendiri tak ikut bertolak ke Turki, ia masih berada di Mumbai bersama keluarganya.
Sesampainya di bandara internasional Turki, Aamir Khan membuat banyak orang terkejut. Seketika, orang-orang langsung meminta foto bareng bintang film Dangal tersebut.
Aamir Khan yang mengenakan kaos abu-abu, celana hitam dengan rambut yang abu-abu, pun melayani permintaan para penggemarnya untuk foto. Foto-foto Aamir Khan di bandara pun menjadi viral di media sosial.
Laal Singh Chaddha adalah remake dari film Hollywood terkenal, Forrest Gump yang dibintangi Tom Hanks. Film ini sendiri didasarkan pada novel karya Winston Groom berjudul sama, yang dirilis pada 1986.
Aamir Khan pada pada hari ulang tahunnya tahun lalu telah mengumumkan tentang film Laal Singh Chaddha ini. Kepada media, bintang film 3 Idiots ini mengaku mengagumi film Forrest Gump.
"Saya selalu menyukai Forrest Gump sebagai naskah. Ini adalah kisah yang luar biasa tentang karakter ini. Ini adalah kisah yang meneguhkan hidup. Ini adalah film yang menyenangkan, film untuk seluruh keluarga. Ini film yang luar biasa, jadi saya sangat menyukainya," ujar Aamir Khan.
Baca Juga: Gara-gara Iwak K, Film PK Kembali Jadi Perbincangan
Untuk Laal Singh Chaddha, Aamir Khan harus kehilangan 20 kg berat badannya.
Berita Terkait
-
Shah Rukh Khan hingga Salman Khan Hadiri Gala Premier Film Terbaru Aamir Khan, Sitaare Zameen Par
-
Film Baru Aamir Khan, Sitaare Zameen Par Akan Membuat Kita Tertawa Lepas Sambil Merenung
-
Tak Lekang oleh Zaman: 10 Film Bollywood Terfavorit yang Mengguncang Dunia dan Wajib Ditonton Ulang
-
Menelaah Film Forrest Gump': Menyentuh atau Cuma Manipulatif?
-
Aamir Khan Perkenalkan Pacar di Ultahnya yang ke-60
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Pakai Aplikasi Zangi, Ammar Zoni Ungkap Cara Hubungi Pacar dari Lapas
-
Inara Rusli Blak-blakan soal Nikah Siri dengan Insanul Fahmi: Semua yang Beredar Hoaks
-
Bocor di Medsos, Dokumen Ini Bongkar Kronologi Perceraian Ridwan Kamil dan Atalia Praratya
-
Sinopsis Film Send Help: Teror Bertahan Hidup di Pulau Terpencil Versi Sam Raimi
-
6 Film Rachel Amanda, Suka Duka Tawa Baru Tayang di Bioskop
-
NCTzen Merapat! Ini Daftar Harga Tiket Konser Solo Taeyong NCT di Jakarta
-
Siap-Siap! Korea 360 Mulai Kirim E-Ticket Gratis Konser HUG K-Pop Concert
-
Pandji Pragiwaksono Dilaporkan Angkatan Muda NU dan Muhammadiyah, Terkait Materi Mens Rea
-
Sekuel Resmi Digarap, Igor Saykoji Unggah Foto Langka di Balik Layar Film 5 CM
-
Demi Peran di Algojo, Arya Saloka Rela Ubah Fisik Secara Ekstrem