Suara.com - Artis Vanesha Prescilla tak kuasa meluapkan kebahagiannya. Bagaimana tidak, pemeran Milea dalam film Dilan 1990 ini baru saja difollow oleh Justin Bieber.
Vanesha Prescilla membagikan video saat membuka akun Twitter miliknya. Dia sampai tidak bisa berkata-kata ketika menemukan nama Justin Bieber mengikuti akunnya.
"Oh my God, Justrin oh My God. Ini, oh oh My God," kata Vanesha Prescilla menahan teriakannya di Instagram Story pada Senin (21/9/2020) malam.
Semenjak postingan ini diunggah akun gosip Lambe Turah di Instagram, reaksi Vanesha Prescilla malah menuai beragam komentar netizen. Kebanyakan dari mereka menganggap mantan kekasih Adipati Dolken ini terlalu berlebihan.
Pasalnya, JB sapaan akrab Justin Bieber sudah terbiasa memfolback akun Twitter para penggemarnya. Kejadian itu bahkan terjadi sejak lama.
Tak cuma itu, pelantun Yummy ini juga sering mengadakan siaran live Instagram secara random dengan fans setianya.
"Yang sudah difollow sama Justin dari tahun 2009 hanya bisa tersenyum," ujar @leonychintyaaw di kolom komentar.
"Ahhh elahh dari jaman bahula, jaman masih pake hp BB bang ntin bieber emang suka follback fansnya di twitter, siapapun itu," imbuh @igaindahchyni.
"JB di Tweet emang suka Folback orang woyyy B ajasih , temen gue ada kok yang difolback," sambung @rosasianturi8.
Baca Juga: Ada Vanesha Prescilla, 5 Cewek Ini Digosipkan Dekat dengan Iqbaal Ramadhan
Berita Terkait
-
7 Artis Absen dari Peran Ikoniknya di Sekuel Film, Abimana Aryasatya Tak Lagi jadi Dono
-
4 OOTD Stylish Vanesha Prescilla yang Bikin Daily Look Auto Kece!
-
6 Artis Hollywood yang Berjuang Melawan Penyakit Lyme, Terbaru Bella Hadid
-
Justin Bieber Unggah Foto dengan Perempuan Hamil, Hailey Mengandung Aka Kedua?
-
Sabrina Carpenter, Justin Bieber, Karol G Jadi Headliners Coachella 2026
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
Terkini
-
Heboh Nagita Slavina Diduga Makan Ramen Nonhalal
-
Inara Rusli Sebut Janda Tak Perlu Wali Nikah, Ceramah Ustaz Khalid Basalamah Kembali Viral
-
Ibrahim Risyad Dihujat di Sosmed, Salshabilla Adriani Pilih Tutup Kolom Komentar
-
Beli Tiket Film Penerbangan Terakhir di M-Tix, Ada Promo Buy 1 Get 1 Free
-
Nadin Amizah Alami Gangguan Saraf Langka, Kualitas Vokal Turun Drastis
-
Kepalanya Bocor saat Umrah, Arie Untung: Mungkin Sujudnya Kurang
-
Inara Rusli Menyesal Pernah Bilang, Tak Ada Perempuan Baik-Baik yang Mau Sama Suami Orang
-
Khusus Hari Ini, Promo M-Tix Buy 1 Get 1 Free untuk Film Musuh Dalam Selimut
-
Inara Rusli Akui Pernah Pukul Anak, Tuduhan Mantan Mertua Benar
-
Beda Prinsip Soal Istri, Intip 6 Adu Gaya Indra Priawan vs Ibrahim Risyad