Suara.com - Masih ingat dengan pesinetron Giovanni L. Tobing? Beberapa tahun lalu, pria yang kerap membintangi sejumlah sinetron ini ternyata diam-diam menjadi seorang mualaf. Padahal kala menikah dengan sang istri di tahun 2010, Dewi Ariani, pemilik nama asli Giovanni Yosafat Tobing ini adalah pemeluk Kristen.
Pria yang akrab disapa Gio ini sering membagikan momen bersama anak dan istrinya di Instagramnya. Meski kerap berperan sebagai antagonis, di kehidupan nyata Gio adalah sosok penyayang keluarga.
Seperti apa nih keharmonisan rumah tangga Gio dan Dewi? Simak di bawah ini ya biar nggak penasaran lagi.
1. Baru saja rayakan anniversary pernikahan
Gio dan Dewi baru saja merayakan anniversary yang ke 10. Gio mengunggah foto bersama sang istri di akun Instagramnya.
Saat merayakan anniversary, dia memberikan buket bunga untuk Dewi. Rumah tangga keduanya tak pernah diterpa gosip miring usai bertahun-tahun menikah.
2. Rayakan Anniversary di taman
Gio hanya bisa merayakan anniversary di taman karena ada pandemi virus corona. Ia mengajak keluarganya untuk piknik ala-ala dengan bersantai di rumput.
Tak lupa pria 36 tahun itu menyiapkan dekorasi tenda hingga perlengkapan piknik. Romantis banget ya Gio!
Baca Juga: Maju Calon Wawalkot Cilegon, Segini Harta Kekayaan Pesinetron Lian Firman
3. Sayang keluarga
Meski kerap memerankan tokoh antagonis, namun di kehidupan nyata Gio begitu menyayangi keluarganya. Kini pemain Orang Ketiga itu telah dikaruniai 4 orang anak.
Gio kerap menikmati quality time bareng keluarganya. Meski sekedar bermain bersama anak-anak di rumah atau jalan-jalan. Ayah idaman!
4. Mantap Jadi mualaf
Diam-diam, Giovanni memutuskan menjadi mualaf. Keputusan tersebut terungkap saat Gio menghadiri pengajian Ustaz Abdul Somad.
Gio mengaku terkesan dengan ajaran Islam. Hingga dia memutuskan memeluk agama Islam pada akhirnya.
Berita Terkait
-
Terungkap! Begini Cara Amar Zoni Transaksi Narkoba di Dalam Rutan, Pakai Aplikasi Rahasia
-
Dwi Yan Curhat Kena Pangkas Tarif Saat Balik Syuting Usai Setahun Vakum
-
Delia Yasmine Kehilangan Banyak Darah Akibat Kecelakaan Mobil di Tol, Bersyukur Bisa Selamat
-
Cerita Dugaan Penyimpangan Seksual di Panti Asuhan Sempat Tertutup Rapat, Dean Desvi: Korban Diiming-imingi iPhone
-
6 Tahun Pacaran, Hana Saraswati dan Justin Harijawan Resmi Menikah
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Rujuk, Fahmi Bo Bakal Menikahi Mantan Istrinya Besok
-
Kupas Tuntas Konser The 1/9 Tour by eaJ di Jakarta: Musik, Empati, dan Energi
-
Ritual Belphegor di Depan Pohon Pisang: Rangkul Mitos Lokal Tanah Jawa
-
Fuji Bercanda Mau Nikah, Kepingin Keliling Dunia Bareng Pasangan
-
Dapat Penghargaan TikTok Awards, Jennifer Coppen: Halo Haters, Aku Akan Terus Bersinar!
-
6 Fakta Menarik Jodoh 3 Bujang yang Bikin Jadi Raja di Netflix
-
Hotman Paris Ledek Firdaus Oiwobo yang Diminta Copot Toga oleh Hakim MK
-
Top 5 Serial Netflix Hari Ini: Drama Korea Mendominasi, Serial Indonesia Bertengger di Tiga Besar
-
Sinopsis The Hunger Games: Sunrise on the Reaping, Ungkap Asal-usul Haymitch Abernathy
-
Film Dukun Magang: Ketika Logika Mahasiswa Skeptis Terpaksa Berguru pada Ilmu Gaib