Suara.com - Pedangdut Nassar merayakan ulang tahun ke-33 pada Selasa (5/1/2021). Di usia yang semakin matang, dia mengaku didesak orangtua agar segera menikah lagi.
"Orangtua minta cepet kawin," kata Nassar saat ditemui di Jalan Kapten P Tendean, Jakarta Selatan.
Menurut Nassar, orangtua menilai bahwa dirinya sudah lama sendiri. Juri D'Academy ini diketahui menyandang status duda sejak 2015.
"Sudah lama sendirinya, udah nggak musim sendiri jadi harus cepat ada pendamping," sambungnya.
Dia sendiri tidak memungkiri kalau ingin buru-buru naik pelaminan lagi. Hanya saja, Nassar menyerahkan urusan jodoh kepada Tuhan.
"Kalau ditanya kapan, aku sudah sangat siap (untuk menikah). Tapi aku kembalikan kepada Allah apakah Allah sudah mengizinkan aku untuk berumah tangga lagi," ujar Nassar.
"Itu semuanya ada pada Allah. Kalau Allah sudah mengizinkan pasti Allah akan berikan dalam hitungan detik pun pasti jadi," imbuhnya lagi.
Kendati begitu, dia menuturkan kalau sudah punya gebetan. Bapak satu anak ini kini tengah dekat dengan mantan istri Iwa K, Selfi Nafilah.
"Lagi deket dengan Selfi Nafilah, tapi belum tentu jodohnya juga. Saya nggak tahu rahasia Tuhan seperti apa, jadi pasrah aja," jelas Nassar.
Baca Juga: Nassar Bocorkan Rizky Billar dan Lesti Kejora Menikah Tahun Depan
Sekedar informasi, Nassar sempat menikah dengan Muzdalifah pada 2012 lalu. Sayangnya, rumah tangga mereka berakhir pada 2015.
Dari pernikahannya, mereka dikarunia seorang anak bernama Falhan Abssar.
Berita Terkait
-
King Nassar Diminta Penonton Panjat Panggung di Penutupan Pestapora
-
Profil Lala Nurlela, Ipar Syahrini yang Bikin Nassar Klepek-klepek
-
Nassar Siap Nikah Lagi, Ternyata dengan Ipar Syahrini
-
Disuruh Pilih Edward Akbar atau Baim Wong, Jawaban Kimberly Ryder Bikin Kaget
-
Lesti Kejora Dipolisikan Yoni Dores, King Nassar Beri Reaksi Bijak
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Sinopsis Five Nights at Freddys 2, Teror Baru di Freddy Fazbears Pizza!
-
Ipar Adalah Maut The Series Suguhkan Adegan Vulgar Berjilbab di TV Nasional, KPI Diam?
-
5 Lagu Diprediksi Masuk Song of the Year Grammy Awards 2026, Ada Favoritmu?
-
Deretan Aksi Bucin Jefri Nichol ke Ameera Khan, Kini Diduga Putus
-
Kezia Aletheia Punya Cowok Baru usai Putus dari Jovial da Lopez
-
Celoteh Nunung Srimulat Usai Jadi Mertua Matre di 'Pesugihan Sate Gagak': Miskin Itu Capek Lho!
-
Bukan Horor, Film 'Pesugihan Sate Gagak' Malah Jadi Ajang Tahan Tawa Yoriko Angeline
-
Sinopsis Film Belum Ada Judul: Guru Dihujat Demi Lindungi Rahasia Murid
-
Hadirkan Generasi Baru The Four Horsemen, Film Now You See Me 3 Tayang 12 November 2025 di Bioskop
-
Sudah Jadi Mantan, Bedu Masih Diperingatkan Istri Sebelum Wawancara