Suara.com - Setelah perselingkuhannya terungkap, warganet ramai-ramai mencari video lawas kebersamaan Ayus Sabyan dengan Nissa Sabyan.
Terbaru ada video lawas saat grup musik Sabyan Gambus jadi bintang tamu acara Hitam Putih yang dipandu Deddy Corbuzier. Di situ, semua personel Sabyan hadir, termasuk Nissa dan Ayus.
Deddy Corbuzier kemudian melontarkan sebuah pertanyaan. Dia penasaran apa yang membuat orang-orang menyukai Sabyan Gambus.
"Orang-orang yang komentar tuh biasanya komentarnya apa yang bagus-bagus? Apakah lagunya enak atau Nissa cantik?" tanya Deddy Corbuzier.
Siapa sangka, Ayus Sabyan langsung memuji kecantikan Nissa Sabyan. "Ya, Nissa nya cantik," kata Ayus.
"Nissa nya cantik ya?" ujar Deddy Corbuzier mengulangi pernyataan Ayus.
Mendengar hal itu, Nissa Sabyan yang duduk di samping Ayus terlihat salah tingkah.
"Iiiiih, enggak," kata Nissa Sabyan sambil menggerakkan badannya.
Pertanyaan tersebut dilemparkan ke penonton. Para penonton pun mengungkapkan alasan di balik kekaguman mereka pada sosok Nissa Sabyan.
Baca Juga: Rasa Cinta Terlalu Besar, Nissa Sabyan Sulit Lepaskan Ayus Sabyan
"Ngefans karena akhlaknya bagus," ujar penonton.
Melihat video tersebut, warganet rama-rami memberikan komentar pedas untuk Nissa Sabyan.
"Selingkuh udah dua tahun ngapain aja Nis?" tanya warganet di akun gosip Tante Rempong Asli.
"Rekam jejak digital itu kejam komandan," timpal yang lain.
"Dih paan sih centil," komentar yang lain.
Ayus Sabyan telah digugat cerai istrinya, Ririe Fairus ke Pengadilan Agama Jakarta Utara pada 27 Januari 2021. Gugatannya cerai tersebut terdaftar dengan nomor perkara 301/Pdt.G/2021/Pengadilan Agama Jakarta Utara.
Berita Terkait
-
Isu Nissa Sabyan Hamil Kembali Disorot, Foto Terbaru Picu Spekulasi Netizen
-
Nissa Sabyan Pamer Foto Terbaru, Dugaan Sedang Hamil Semakin Kuat
-
Nissa Sabyan Diduga Sedang Hamil Anak Ayus, Perutnya yang Makin Besar Jadi Sorotan
-
Unggahan Terbaru Ririe Fairus di Tengah Kabar Nissa Sabyan Hamil: Waktunya Merayakan
-
Ayah Bantah Nissa Sabyan Hamil Anak Ayus, Baby Bump Justru Makin Terlihat
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
Harga Minyak Anjlok! Pernyataan Trump Soal Minyak Venezuela Picu Kekhawatiran Surplus Global
-
5 HP Infinix RAM 8 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Mulai 1 Jutaan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
Terkini
-
Ultraverse Festival 2026 Hadirkan 12 Musisi di 3 Panggung dengan Dukungan XL Ultra 5G+
-
Videonya Sentil Pandji Pragiwaksono Disalahgunakan, Mega Salsabillah Kirim Somasi
-
Pilih Rayakan Natal Bareng Ruben Onsu, Betrand Peto Jaga Jarak dengan Pacar Sarwendah?
-
Manohara Tak Sudi Disebut Mantan Istri Pangeran Kelantan, Tegaskan Dirinya Korban Kekerasan
-
Jefri Nichol dan Jule Diduga Sedang Liburan Bersama di Bali
-
Daftar 35 Perusahaan Raffi Ahmad, Viral Usai Disindir Pandji Pragiwaksono Terkait Money Laundry
-
Respons Tenang Richard Lee Usai jadi Tersangka, Siap Hadir ke Polda Hari Ini?
-
Promo TIX ID untuk Film Modual Nekad, Buy 1 Get 1 Free
-
Penampilan Vidi Aldiano di Masa Vakum, Kumisnya Bikin Pangling
-
Sinopsis dan Jadwal Tayang Dokumenter Stranger Things One Last Adventure