Suara.com - Saat tahu Zaskia Sungkar melahirkan, Nagita Slavina begitu gembira. Bahkan wanita yang akrab disapa Gigi itu sampai menangis saat video call dengan Zaskia dan Irwansyah.
Kali ini istri Raffi Ahmad ini berkesempatan berkunjung ke rumah Zaskia untuk menjenguk baby Ukkasya. Saat melihat Zaskia menggendong sang putra, Gigi kembali mewek. "Ya Allah," kata Nagita heboh dan menangis dilansir dari Rans Entertainment.
Tak lupa ibunda Rafathar Malik Ahmad itu membawa kado untuk Ukkasya. Untuk bayi yang lahir pada 30 Maret lalu itu, dia membelikan baju-baju yang super gemas.
Namun, saat ingat lupa melepas label harga di baju-baju tersebut, Gigi langsung panik. Ia langsung buru-buru melepas sebelum Zaskia melihatnya.
"Beli kado belum dicopotin harganya," ucap Nagita. Gigi lalu melihat bon di dalam tas belanja saat melepas label harga satu per satu.
"Eh ya Allah ada bonnya. Untung orangnya belum lihat. Cabut dulu," lanjut Gigi buru-buru mengambil bon tersebut.
Tak cuma untuk Ukkasya, Gigi juga memberikan kado untuk Zaskia. Wanita 33 tahun itu memberikan kotak seperti tempat perhiasan. Melihat kado pemberian Gigi, Zaskia Sungkar sampai terharu. "Biasanya kan kalau misalnya orang lahiran itu kan biasanya yang dibawa (hadiah) anaknya terus, gue beliin juga buat ibunya," kata Nagita. "Kok baik banget say?" ucap Zaskia
Berita Terkait
-
Film Timur Kisah Penyelamatan, Nagita Slavina sebagai Executive Producer
-
RANS Padel Wars 2025: Raffi Ahmad Gaet Tiga Pesepak Bola Legendaris!
-
Bukan Main! Raffi Ahmad Boyong 3 Legenda Sepak Bola Dunia Adu Padel di Jakarta
-
Jadi Produser Eksekutif Film Timur, Intip Lagi Deretan Film Karya Nagita Slavina
-
Bawa-Bawa Sufmi Dasco, Reaksi Nagita Slavina Ditagih Utang Pengacara atas Kasus Narkoba Raffi Ahmad
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Sahabat Keceplosan Sebut Agenda Desember di Bali, Gisella Anastasia dan Cinta Brian Panik?
-
5 Momen Reuni Pemain Inikah Rasanya Tampil Berseragam SMA, Siap Comeback?
-
Nurra Datau Blak-blakan soal Label Nepo Baby, Wejangan Ine Febriyanti Jadi Kunci
-
Transparansi Royalti Musik di Indonesia Bukan Mustahil, Ini Salah Satu Solusinya
-
Sempat Menjauh dari Film, Nurra Datau Temukan Panggilan Jiwa di Kelas Akting Ine Febriyanti
-
Sinopsis Qorin 2, Akankah Fedi Nuril Kembali Mendua di Film Horornya?
-
Bukan Kaleng-Kaleng, Atta dan Saaih Halilintar Siap Adu Skill Padel di Kompetisi Akbar Ini
-
Rio Dewanto Ungkit Trauma, Faradina Mufti Dicap Istri Durhaka Gara-Gara Legenda Kelam Malin Kundang
-
Deretan Drama Korea 2025 Adaptasi Webtoon, Terbaru Dear X
-
Susul Boiyen, Anwar BAB Mantap Nikahi Perempuan Berhijab Usai Lebaran