Suara.com - Aktor asal Korea Selatan, Park Seo Joon ramai digosipkan akan bergabung dengan Marvel Cinematic Universe (MCU). Menanggapi itu, Awesome ENT selaku agensi Park Seo Joon pun buka suara.
Alih-alih membantah atau membenarkan, Awesome ENT menegaskan belum mau berkomentar.
"Tidak ada komentar," katanya sebagaimana dilansir dari Soompi pada Rabu (16/6/2021).
Padahal dari kabar yang beredar, Park Seo Joon disebutkan bakal membintangi sekuel dari Captain Marvel, The Marvels. Belum ada informasi lebih lanjut mengenai peran yang akan diambil sang aktor.
Hanya saja, pemain What’s Wrong with Secretary Kim ini dilaporkan akan segera berangkat ke Amerika Serikat buat syuting. Dia pergi ke sana paruh kedua tahun ini.
Mengingat The Marvels direncanakan tayang pada 11 November 2022.
Selain Park Seo Joon, aktor Korea Selatan lainnya juga pernah membintangi film garapan MCU. Sebut saja ada Ma Dong Seok (Internals) dan Claudia Kim (Avengers: Age of Ultron).
Sekedar diketahui, nama Park Seo Joon sendiri cukup populer di Korea Selatan. Drama yang dibintanginya pun kerap meraih rating yang tinggi.
Tak cuma itu, lelaki 32 tahun ini juga sudah memerankan banyak film ternama. Satu di antaranya yakni Parasite, Midnight Runners hingga The Divine Fury.
Baca Juga: Profil Park Seo Joon: Dikabarkan Bakal Main di Sekuel Captain Marvel
Berita Terkait
-
Clean Look Maksimal! 5 Inspirasi Outfit Nuansa Putih ala Park Seo Joon
-
Steve Rogers is Back! Trailer Perdana Avengers: Doomsday Konfirmasi Kembalinya Chris Evans
-
Deretan Serial dan Film Marvel yang Bertema Natal, Mana Favoritmu?
-
8 Drama Korea Tayang Desember 2025, Park Seo Joon Hingga Hyun Bin Comeback!
-
Sinopsis Surely Tomorrow, Drakor Romantis Baru Park Seo Joon dan Won Ji An di Prime Video
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Alasan Anies Baswedan Tak Dibahas di Mens Rea
-
Beredar Chat Jule Ngaku Korban KDRT Na Daehoon, Tapi Kok Dapat Hak Asuh?
-
Makin Percaya Diri Tampil Tanpa Hijab, Video Jule Bareng Seorang Pria Viral di Media Sosial
-
47 Meters Down: Uncaged, Melawan Labirin Maya dan Hiu Buta, Malam Ini di Trans TV
-
No Way Up Sajikan Horor Survival yang Memacu Adrenalin antara Langit dan Laut, Malam Ini di Trans TV
-
Pernah Kena Isu Selingkuh dengan Zize, Salim Nauderer Direstui Faisal Haris Pacari Shakilla Astari
-
Flash Disk Berisi Konten Netflix Jadi Barbuk Kasus Pandji Pragiwaksono, Apakah Ini Pembajakan?
-
Tak Hanya Ogah jadi Babu, Ibrahim Risyad Merasa Nikah Bikin Masalahnya Bertambah
-
Ruhut Sitompul Sentil Pelapor Pandji Pragiwaksono: Gagal Total dan Bikin Malu
-
Sudah Jadi Istri Maxime Bouttier, Luna Maya Masih Simpan Postingan tentang Ariel NOAH