Suara.com - Aktor Arya Saloka mengaku tidak ada persiapan khusus saat menghadiri penerimaan penghargaan dari Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Indonesia, Airlangga Hartarto.
Pemeran Aldebaran itu mengaku tidak bisa melakukan persiapan khusus karena undangan acara datang mendadak.
"Nggak ada persiapan karena diberi tahunya dadakan. Kalau nggak salah sehari dua hari yang lalu. Jadi nggak ada persiapan yang gimana-mana," ungkap Arya Saloka saat ditemui di kawasan Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Kamis (1/7/2021).
Namun demi menghormati para tamu yang hadir, Arya Saloka mengaku bangun pagi agar tidak terlambat.
"Mempersiapkannya paling datang ke sini bangun lebih pagi untuk ketemu menteri dan pak Harry," tutur Arya Saloka.
Mendapat penghargaan tersebut, Arya Saloka sangat mengaku bahagia. Dia berjanji bakal menjaga kualitas aktingnya untuk bisa tampil lebih baik lagi.
"Penghargaan ini, alhamdulillah bisa dipercaya lagi. Berarti kedepannya kita harus mempertahankan dan meningkatkan kemampuan," sambungnya.
Seperti diketahui, sinetron Ikatan Cinta mendapat penghargaan sebagai program TV yang paling banyak ditonton dan menghibur selama pandemi Covid-19 oleh Menteri Airlangga Hartarto.
Selain itu, penghargaan diberikan karena sinetron yang diproduksi MNC Picture itu, sudah menciptakan lapangan pekerjaan di tengah pandemi virus corona.
Baca Juga: Lehernya Terekspos, Penampilan Istri Arya Saloka saat Liburan Ramai Dikritik
Berita Terkait
-
Rupiah Anjlok Rp 16.800, Menko Airlangga Akui Belum Bertemu Gubernur BI! Ada Apa?
-
Program Magang Fresh Graduate Berbayar Dibuka 15 Oktober, Bagaimana Cara Mendaftarnya?
-
Pemerintah Siapkan 'Kado' Nataru, Stimulus Ekonomi ke-3 Siap Guyur Tiket Murah hingga PPN
-
Pemerintah Andalkan AI Jadi Mesin Ekonomi Baru Indonesia
-
Airlangga Ungkap 8 Paket Ekonomi, Diskon Pajak hingga Bantuan Pangan Diperluas
Terpopuler
- Pelatih Argentina Buka Suara Soal Sanksi Facundo Garces: Sindir FAM
- Kiper Keturunan Karawang Rp 2,61 Miliar Calon Pengganti Emil Audero Lawan Arab Saudi
- Usai Temui Jokowi di Solo, Abu Bakar Ba'asyir: Orang Kafir Harus Dinasehati!
- Ingatkan KDM Jangan 'Brengsek!' Prabowo Kantongi Nama Kepala Daerah Petantang-Petenteng
- 30 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 28 September: Raih Hadiah Prime Icon, Skill Boost dan Gems Gratis
Pilihan
-
Pertamax Tetap, Daftar Harga BBM yang Naik Mulai 1 Oktober
-
Lowongan Kerja PLN untuk Lulusan D3 hingga S2, Cek Cara Daftarnya
-
Here We Go! Jelang Lawan Timnas Indonesia: Arab Saudi Krisis, Irak Limbung
-
Berharap Pada Indra Sjafri: Modal Rekor 59% Kemenangan di Ajang Internasional
-
Penyumbang 30 Juta Ton Emisi Karbon, Bisakah Sepak Bola Jadi Penyelamat Bumi?
Terkini
-
Kasus Razman Semprot Hakim di Ruang Sidang Ternyata Lanjut, Padahal Baru Divonis 1,5 Tahun Penjara
-
Tora Sudiro Tinggalkan Komedi, Jadi Taruhan Besar di Film Janur Ireng Adaptasi Karya SimpleMan
-
Bak Bidadari, 5 Potret Selena Gomez di Hari Pernikahannya dengan Benny Blanco
-
Sudah Pasrah, Vadel Badjideh Sambut Vonis Hakim atas Kasusnya dengan Senyuman
-
Kesabaran Habis, Ruben Onsu Ungkap Wajah Ibu-Ibu yang Sebut Dirinya Rempong
-
Momen Makan Sehat Penuh Gizi di Tanah Papua Tuai Pujian, Sentil Polemik MBG
-
Andovi dan Kemal Palevi Kompak Keluhkan Aturan Larangan Makan dan Minum di Venue Pertunjukan
-
Tertipu Loker Fiktif di Jakarta, Pemuda Garut Terdampar Tengah Malam Tanpa Uang dan Dokumen
-
Arie Kriting Sebut Rizky Febian dan Mahalini Pasangan Sempurna: Gak Akan Ada Konflik Royalti
-
Sabrina Chairunnisa Ingin Jadi IRT, Syarat yang Diberikan Bikin Deddy Corbuzier Menolak