Suara.com - Aktor kenamaan Korea Selatan, So Ji Sub akhirnya akan kembali ke layar kaca setelah beberapa tahun hiatus dari dunia akting.
Pada Mei lalu sang aktor ditawari peran dalam sebuah drama Doctor Lawyer. Lalu, Senin (5/2021) kemarin, terkonfirmasi Ji Sub akan membintangi drama tersebut.
Berdasarkan Soompi, 'Doctor Lawyer' merupakan drama tentang seorang ahli bedah jenius yang menjadi pengacara kasus malapraktik medis. Sebelumnya, ia telah setelah kehilangan segalanya akibat operasi palsu.
Dalam drama tersebut juga ada seorang jaksa dari Departemen Kejahatan Medis yang kehilangan satu-satunya keluarga dan kekasih melalui operasi tersebut.
So Ji Sub akan berperan sebagai Han Yi Han, seorang pengacara kasus malapraktik medis yang dulunya adalah seorang dokter jenius bersetifikat.
Drama ini disutradarai oleh Lee Yong Suk, yang juga pernah menggarap drama 'Haechi', 'The Village Achiara's Secret,' dan 'Iljimae'.
Sedangkan jalan cerita ditulis oleh Jang Hong Chu, yang pernah menulis drama 'Mr. Temporary'.
Jumlah episode drama ini adalah 16, akan ditayangkan di MBC pada pertengahan 2022.
Ini adalah drama baru setelah sang aktor hiatus selama empat tahun, dengan drama terakhirnya adalah 'My Secret Terrius' pad1 2018.
Baca Juga: Comeback Akting Usai Hiatus, So Ji Sub Jadi Dokter dan Pengacara
Berita Terkait
-
Bikin Desta Ketagihan, Dracin Kini Dilarang Tampilkan Kisah Cinta CEO Kaya dan Gadis Misikin
-
Film Die My Love: Menghadirkan Drama tentang Depresi yang Brutal!
-
4 Drama Korea Fantasi Dibintangi Lomon, Penuh Misteri dan Romansa
-
Drama Love Me, Love My Voice: Mimpi dan Cinta Bertemu dalam Nada
-
Sinopsis Love Between Lines, Cinta yang Lahir dari Identitas Palsu
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Sinopsis Film Send Help: Teror Bertahan Hidup di Pulau Terpencil Versi Sam Raimi
-
6 Film Rachel Amanda, Suka Duka Tawa Baru Tayang di Bioskop
-
NCTzen Merapat! Ini Daftar Harga Tiket Konser Solo Taeyong NCT di Jakarta
-
Siap-Siap! Korea 360 Mulai Kirim E-Ticket Gratis Konser HUG K-Pop Concert
-
Pandji Pragiwaksono Dilaporkan Angkatan Muda NU dan Muhammadiyah, Terkait Materi Mens Rea
-
Sekuel Resmi Digarap, Igor Saykoji Unggah Foto Langka di Balik Layar Film 5 CM
-
Demi Peran di Algojo, Arya Saloka Rela Ubah Fisik Secara Ekstrem
-
Pendapat 4 Suami Artis Bila Istri Pilih Jadi IRT, Kembali Disorot Gara-Gara Ibrahim Risyad
-
Tinggalkan Zona Nyaman, Arya Saloka Jadi Anjelo dan Preman di Series Algojo
-
Stranger Things 5 Disebut Punya Fake Ending, Bakal Ada Episode Baru?