Suara.com - Penyanyi dangdut Zaskia Gotik memberikan kabar duka di Instagram. Pencipta lagu "Satu Jam Saja" Sirwenda, meninggal dunia.
Di Instagram, Zaskai Gotik mengunggah foto almarhumah Sirwenda. Dalam caption, perempuan 31 tahun ini mendoakan almarhumah bisa tenang dan segala amalnya diterima Allah SWT.
"Yang tenang ya di sana Bunda Sirwenda semoga husnul khotimah, amin," tulis Zaskia Gotik.
Zaskia Gotik pun mengucapkan terima kasih kepada almarhumah. Seperti diketahui, "Satu Jam Saja" merupakan lagu yang mengantarkan istri Sirajuddin Mahmud Bambang ini ke tangga kesuksesan.
"Bunda Sirwenda ini pencipta salah satu lagu aku yang judulnya 'Satu Jam Saja'. Terimakasih ya Bunda atas karyanya," tutur Zaskia Gotik.
Beberapa warganet pun langsung mengucapkan bela sungkawa atas meninggalnya, almarhumah Sirwenda.
"Innalilahi wainnailaihu rojiun," tulis Vega Darwanti.
"Inalilahi wainnalilahi rajiun, Alfatiha untuk Bunda Sirwenda. Husnul khotimah," kata Reyza Carlos.
"Orang baik akan selalu dikenang sampai kapan pun. Semoga husnul khatimah, amin," tutur akun @as_kaisuku.
Baca Juga: Nikahi Anak Pesantren, Vicky Prasetyo Ungkap Penyesalan Terdalam
Tapi banyak warganet yang menyoroti penulisan khusnul khotimah yang ditulis Zaskia Gotik. Menurut warganet, yang betul adalah "husnul khatimah". Pelantun "Tarik Selimut" ini pun kemudian memperbaiki tulisannya.
Tag
Berita Terkait
-
Wajah dan Rambut Anak Ketiga Zaskia Gotik Curi Perhatian Saat Akikah: Gantengnya Pangeran!
-
Zaskia Gotik Sempat Berniat Program Anak Cowok Seminggu Sebelum Hamil ke-3, Kini Mimpinya Terwujud
-
Anak Ketiga Zaskia Gotik Dinamai Pangeran Aflah Zaidan, Ini Artinya
-
Pulang dari RS, Momen Zaskia Gotik Gendong Anak Seorang Diri Diomongin
-
Zaskia Gotik Tinggalkan Rumah Sakit Usai Melahirkan Anak Ketiga: Perjuangan Luar Biasa
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Cetak Sejarah! Ini 3 Film Terlaris Tissa Biani yang Tembus Jutaan Penonton
-
Nasihat Buya Yahya Jadi Titik Balik Inara Rusli Cabut Laporan Polisi dan Rujuk dengan Insanul Fahmi
-
Rekap Lengkap Ramalan Hard Gumay 2026: Kematian Artis, Perceraian Seleb Hingga Bencana Alam
-
Suami Terseret Kasus Penipuan, Boiyen Ungkap Harapan Ini untuk Tahun 2026
-
Sambut Tahun Baru dengan Teror, Nonton Film Dusun Mayit Beli 1 Gratis 1 di m.tix
-
Viral Sosok 'Mbak Pipit' Disebut ART Cristiano Ronaldo yang Digaji Rp93 Juta, Begini Faktanya
-
Dipanggil Kamari 'Papa', Senyum Justin Hubner Disebut Mirip dengan Mendiang Dali Wasink
-
Drama Keluarga Beckham Berlanjut, Foto Brooklyn Tak Ada di Rangkuman Akhir Tahun David Beckham
-
Lolos Audisi Indonesian Idol, Fajar Sadboy Siap Tinggalkan Pekerjaan
-
Rumah Diding Boneng Roboh, Raffi Ahmad Turun Tangan Beri Bantuan