Suara.com - Ayu Ting Ting kembali ramai menjadi pergunjingan warganet. Kali ini, muncul petisi untuk memboikot Ayu dari layar televisi.
Pelantun Sambalado ini dituntut untuk tak lagi muncul di layar kaca. Petisi itu dibuat oleh warganet bernama Putri Maharani di change.org.
Terpantau di laman Change.org, petisi tersebut berjudul 'Blacklist Ayu Ting Ting dari Dunia Pertelevisian'. Kini petisi itu sudah tembus lebih dari 5 ribu tanda tangan dengan target 7500 tanda tangan.
Putri Maharani pun menulis alasannya menginginkan Ayu Ting Ting mundur dari pertelevisian di bagian keterangan petisi. Sebab, ibu satu anak itu dinilai tak memiliki etika yang baik.
"Pada acara Pas Sore, terlihat waktu acara tersebut live di Trans7 terlihat Ayu Ting Ting menendang salah satu talent Pas Sore," tulis keterangan petisi dari situs Change.org pada Juni 2021 lalu.
Ribuan orang sudah mendatangani petisi tersebut juga membubuhkan alasannya. Warganet menilai pedangdut berusia 29 tahun itu tidak memiliki sopan santun hingga punya banyak skandal.
"Bad attitude tidak menghargai orang lain, pada saat live sering memukul, menoyor kepala orang, menendang dengan kaki, bicara dan tertawa dg suara keras dan nyablak," kata Fira Safira.
"Artis no attitude kayak gini harus diblacklist. Skandal banyak dan nggak tahu diri. Semakin diam, semakin banyak artis no attitude di Indonesia yang dengan mudah berkeliaran di stasiun TV," timpal Mika Malik.
"Artis yang sombong tidak peduli kritikan. Keluarga artis yang pengin eksis ya cuma keluarga ATT doang. Eksisnya sombong pula! banyak bohongnya, waktu kena covid diem-diem saja. sebagai public figure yang sudah bertemu banyak orang harusnya diinformasikan. Munafik, suka ‘menyodorkan’ bintang tamu wanita yang cantik ke pemain pria dengan kata ‘sikat’ ‘nah ini pas nih’,” imbuh akun Adita Lamu.
Baca Juga: 10 Potret Desain Rumah Baru Ayu Ting Ting yang Super Mewah, Bentuk Fasad Unik
"Saya menandatangani karena sikap dia terlalu vulgar dengan lawan jenis, bicaranya nyablak, nggak pantes dilihat," tambah Agustina Arum.
Hingga kini, pihak Ayu Ting Ting sendiri belum menanggapi adanya petisi tersebut.
Berita Terkait
-
Ipar Dituding Numpang Hidup, Ayu Ting Ting Langsung Pasang Badan
-
Diding Boneng Curhat Banyak Rekan Artis Cuma Obral Janji Mau Jenguk: Gue Udah Gak Berharap
-
Viral Saudara Leya Princy Ngaku Pernah Dilecehkan Penyanyi yang Sudah Meninggal, Siapa?
-
Ayu Ting Ting Pasang Badan Bela Ipar Soal Tudingan Numpang Hidup
-
Merasa Dianggap Tak Pantas Bersedih Gara-Gara Punya Segalanya, Prilly Latuconsina Ungkap Luka Batin
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
Terkini
-
Ibrahim Risyad Dihujat di Sosmed, Salshabilla Adriani Pilih Tutup Kolom Komentar
-
Beli Tiket Film Penerbangan Terakhir di M-Tix, Ada Promo Buy 1 Get 1 Free
-
Nadin Amizah Alami Gangguan Saraf Langka, Kualitas Vokal Turun Drastis
-
Kepalanya Bocor saat Umrah, Arie Untung: Mungkin Sujudnya Kurang
-
Inara Rusli Menyesal Pernah Bilang, Tak Ada Perempuan Baik-Baik yang Mau Sama Suami Orang
-
Khusus Hari Ini, Promo M-Tix Buy 1 Get 1 Free untuk Film Musuh Dalam Selimut
-
Inara Rusli Akui Pernah Pukul Anak, Tuduhan Mantan Mertua Benar
-
Beda Prinsip Soal Istri, Intip 6 Adu Gaya Indra Priawan vs Ibrahim Risyad
-
Inara Rusli Mual Dengar Ucapan Insanul Fahmi 'I Love You Mawa, I Love Inara'
-
Polemik Lagu Tak Diberi Tulang Lagi, Respons Kaka Slank Dihubungi Kuburan Band