Suara.com - Sukses di dunia entertainment ternyata tak cukup membuat deretan artis berikut berhasil mengelola keuangannya. Bahkan, beberapa di antaranya sampai harus terlilit hutang hingga miliaran rupiah. Siapa saja artis pernah terlilit utang hingga miliaran rupiah tersebut?
Mengelola uang dan bisnis memang tak mudah dilakukan, termasuk bagi para artis berikut ini yang sempat mengalami kesulitan. Bukan hanya susah membayar hutang, beberapa artis bahkan sempat dituduh menipu dan masuk penjara.
Seperti apa kisah deretan artis pernah terlilit utang hingga miliaran rupiah itu? Berikut ulasannya.
Kevin Aprilio dan istrinya Vicy Melanie yang selalu ada ketika dirinya dilanda kesulitan | www.tribunnews.com
Anak Adie MS dan Memes ini terlilit hutang sebanyak Rp 17 miliar pada tahun 2014. Pasalnya, pianis Vierratale itu mengalami kebangkrutan karena bisnis forex. Dirinya mengaku sudah sampai pada tahap stres dan ingin bunuh diri, karena dijauhi banyak orang dan beban moral nama besar keluarga.
Proses pelunasan hutang dilakukan dengan segala macam kegiatan. Kevin menyebut pekerjaan kala melunasi hutang itu adalah “Palugada” atau “apa aja lu butuh gue ada”. Dirinya mengaku menjalani kegiatan manggung kesana kemari, menjual mobil, menjual properti dan banyak hal lainnya untuk melunasi hutang. Untungnya semua hutang lunas di tahun 2019.
2. Angela Lee
Angela Lee pernah mendekam di penjara karena kasus penipuan dan penggelapan tas mewah hingga Rp 26 Miliar. Ketika terjerat kasus ini, dia harus mendekam di Polres Sleman, Yogyakarta. Sang mantan suami sempat mengajak keluarga kecil mereka bunuh diri agar tidak merasakan utang sebanyak itu lagi. Tidak hanya itu Angela Lee juga pernah memiliki kasus hutang dengan Lee Jeong Hoon sebesar Rp 225 juta.
Akhirnya, Angela Lee bertemu dengan salah satu pengacara yang membantunya menyelesaikan kasus secara bertahap. Setelah bercerai dengan suami pertamanya, kehidupan Angela Lee membaik. Dia menikah lagi dengan pengusaha kaya dan menata kembali hidupnya.
Baca Juga: Wak Anto Gantung Diri di Kandang Kambing, Diduga Depresi Terlilit Utang
3. Delon Thamrin
Jebolan Indonesian Idol ini memiliki kebiasaan buruk yaitu judi online. Ironisnya, hutang judi online yang dilakukan Delon, dilunasi oleh mantan istrnya Yeslin Wang. Kebiasaan judi online Delon Thamrin sudah terlihat sejak tahun pertama pernikahan mereka. Utang ini memberatkan Yeslin Wang sebagai istri karena dia harus membayar utang dan menghidupi rumah tangga mereka. Delon dikabarkan baru berhenti berjudi ketika sudah tidak memiliki uang.
Penyanyi tampan ini mengaku ingin berhenti berjudi namun sulit dilakukan karena sudah kebiasaan. Akhirnya Delon Thamrin dan Yeslin Wang resmi cerai pada 24 Januari 2019.
Pada 28 Januari 2019, Farhat Abbas dilaporkan oleh rekan sesama pengacara Elza Syarief. Dalam laporan itu, Farhat dikatakan meminjam uang dengan jumlah besar, yaitu Rp 10 miliar. Elza mengaku memberi pinjaman kepada Farhat karena dirinya membutuhkan uang untuk beberapa keperluan. Keperluan yang dimaksud adalah membeli mobil, membeli apartemen, dan mengurus kasus.
Setelah dipinjami oleh Elza, ternyata mantan suami Nia Daniaty malah tidak segera mengembalikan uang milliaran rupiah. Ironisnya, Farhat Abbas justru membantah telah meminjam uang ke Elza Syarief.
5. Jonas Rivano
Berita Terkait
-
Viral, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Rela Jual Ginjal karena Terdampak Covid-19
-
5 Transformasi Vierratale, Rilis Lagu Baru dan Tinggalkan Rambut Acak-acakan
-
6 Artis Pernah Terlilit Utang, Denny Caknan karena Ketagihan Judi dan Ingin Cepat Kaya
-
Lagunya Dikira Sentil Drama Cinta Kaesang, Kevin Aprilio Bereaksi
-
Singgung Poligami, Kevin Aprilio Sentil Aldi Taher
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 7 Parfum Wangi Bayi untuk Orang Dewasa: Segar Tahan Lama, Mulai Rp35 Ribuan Saja
- 3 Pelatih Kelas Dunia yang Tolak Pinangan Timnas Indonesia
Pilihan
-
6 Tablet Memori 128 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Pelajar dan Pekerja Multitasking
-
Heboh Merger GrabGoTo, Begini Tanggapan Resmi Danantara dan Pemerintah!
-
Toyota Investasi Bioetanol Rp 2,5 T di Lampung, Bahlil: Semakin Banyak, Semakin Bagus!
-
Gagal Total di Timnas Indonesia, Kluivert Diincar Juara Liga Champions 4 Kali
-
Rupiah Tembus Rp 16.700 tapi Ada Kabar Baik dari Dalam Negeri
Terkini
-
Ngenes! Erika Carlina Pernah Ngemis Minta Dinikahi, Padahal DJ Bravy Lagi Selingkuh
-
Heboh Lagi Kabar Jackie Chan Meninggal, Begini Faktanya
-
Bukan Naksir, Hotman Paris Bongkar Alasan Sebenarnya Ajak Raisa ke Kelab Malam
-
Gantikan Iko Uwais, Dion Wiyoko Resmi Perkuat Tim The Actors di Bahkan Voli 3
-
Tak Hanya Harta Gono-gini Rp13 Miliar, Mantan Suami Clara Shinta Berencana Ambil Hak Asuh Anak
-
Terbongkar! Potret Dea 'Sister Hong' Lombok yang Nyamar Jadi MUA Berhijab, Korban Syok dan Lapor MUI
-
Umumkan Putus Hingga Koar-Koar Telah Selingkuhi Erika Carlina, DJ Bravy: Biar Gak Ada Asumsi Liar
-
Heboh 'Sister Hong' Versi Lombok, MUA Pria Nyamar Jadi Wanita Berhijab Demi Kelabui Klien
-
Dharmendra Dilarikan ke RS, Kondisi Terkini Sang Legenda Bollywood yang Bikin Khawatir
-
Seringai Siap Lunasi 'Utang' ke Mendiang Ricky Siahaan Lewat Album Baru