Suara.com - Kartika Putri angkat bicara soal tuduhan warganet yang menyebutkan dirinya penyebab Dokter Richard Lee ditangkap oleh Polda Metro Jaya. Terkait kabar tersebut, Kartika Putri mengaku sangat terkejut.
"Saya di sini juga bingung kaget, dan tidak tahu menahu atas penangakapan tersebut," kata Kartika Putri, saat ditemui di kediamannya kawasan Puncak, Bogor, Jawa Barat, Jumat (13/8/2021).
Setelah tahu dirinya dituding menjadi orang yang telah memenjarakan Dokter Richard Lee, Kartika Putri pun hanya bisa bersabar dan mencari informasi lebih jelas.
Dari keterangan polisi Kartika Putri baru mengetahui kalau Dokter Richard Lee ditangkap akibat berusaha menghilangkan barang bukti.
"Saya bersabar dan mendapatkan penjelasan dari pihak kepolisian. Alhamdulilah saya dapat penjelasannya, bahwa memang ditangkap paksanya bukan karena saya kenapa juga saya yang dibully dan dimarahin," imbuh Kartika Putri.
Kartika Putri mulai kembali tenang, karena Richard Lee ditangkap bukan karena laporannya.
"Setelah saya konsultasi dengan ahli hukum, (dr Ricard Lee) ditangkap soal akses ilegal dan penghilangan barang bukti. Itu kan salah, pihak kepolisian juga yang membuat laporannya," imbuh istri Habis Usman bin Yahya ini.
Kartika Putri pun tidak tahu apa-apa bila penyidik Polda Metro Jaya yang membuat laporan tersebut. Akibat laporan itu, Richard Lee ditangkap dan dibawa langsung ke kantor Resmob Polda Metro Jaya.
"Jadi saya tidak tahu menahu," ucap Kartika Putri.
Baca Juga: Kartika Putri Ngaku Difitnah, Dibela Arie Untung: Panen Transferan Pahala
Seperti diketahui, Resmob Polda Metro Jaya menangkap Dokter Richard Lee di kediamannya di Palembang, Sumatera Selatan, Rabu (11/8/2021) sekitar pukul 07.00 WIB.
Penangkapan Richard Lee diduga terkait pelanggaran UU ITE karena melakukan ilegal akses akun instagram pribadi. Dia dianggap bersalah karena akun tersebut telah menjadi barang bukti atas kasus pencemaran nama baik yang dilaporkan oleh artis Kartika Putri pada Desember 2020.
Namun pihak penyidik akhirnya melepaskan Richard Lee sehari setelah ditangkap. Dia akhirnya dibebaskan oleh polisi. Sekitar pukul 20.00 WIB, Kamis (12/8/2021) malam
Berita Terkait
-
Sama-Sama Jadi Tersangka, Richard Lee dan Doktif 'Lomba' Sakit
-
Viral Perempuan Diceraikan Sehari Usai Melahirkan, Suami Balikan ke Mantan
-
Doktif Pasang Syarat Damai dengan Richard Lee: Kembalikan Uang Ratusan Miliar ke Masyarakat
-
Doktif Sentil Richard Lee Tunda Diperiksa karena Sakit: Dugem Sampai Pagi Bisa
-
Sakit, Richard Lee Absen Diperiksa Sebagai Tersangka Hari Ini
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Mischa Chandrawinata Sentil Mantan Arafah Rianti yang Nyesel Kasih Tas Mahal: Bukan Laki-Laki
-
Film Thriller Lawas Terbaik Malam Ini di Trans TV: Ini Alasan Copycat (1995) Wajib Ditonton
-
Spider-Man (2002): Mahakarya Sam Raimi yang Mengubah Wajah Sinema Superhero, Malam Ini di Trans TV
-
Rekayasa Oknum! Ammar Zoni Tuntut Bukti CCTV Rutan, Sebut Jadi Kunci Kebenaran Kasus Narkoba
-
Penjual Sempat Dijejali, Viral Es Kue Jadul Pakai Bahan Spons Berbahaya Ternyata Hoax
-
Denada Disebut Serahkan Bayi yang Dilahirkan saat Usia 10 Hari, Pertemuan di Surabaya 23 Tahun Lalu
-
Kronologi Meninggalnya Lucky Element, Sempat Lemas dan Masuk ICU sebelum Meninggal
-
Ranty Maria dan Rayn Wijaya Resmi Nikah di Bali, Janji Suci Penuh Air Mata Bahagia
-
Sosok yang Fotonya jadi Cover MP3 Akhirnya Muncul, Ngaku Malu saat Viral
-
Ini Alasan Lula Lahfah Hapus Tato sebelum Meninggal Dunia