Suara.com - Potret Teuku Dino pemeran preman Ikatan Cinta jadi sorotan publik. Kehadirannya dalam sinetron yang masih digandrungi banyak orang itu cukup meresahkan.
Bagaimana tidak, Teuku Dino berperan sebagai preman yang ingin mengacaukan kehidupan Al dan Andin. Diceritakan bahwa Dino bertugas menyadap CCTV untuk memantau gerak-gerik penghuni rumah Alfahri.
Teuku Dino sendiri diketahui sudah lama berkecimpung dalam dunia seni peran. Wajahnya kerap kali menghiasi FTV.
Berikut potret Teuku Dino pemeran preman Ikatan Cinta.
1. Wajah sangar
Dengan rahang tegas, sedikit brewok, dan sorot mata yang tajam, wajar jika Teuku Dino diberikan peran sebagai preman. Karakter wajahnya memang cocok untuk memerankan peran antagonis.
2. Sudah punya istri
Bagi fans yang menyukai Teuku Dino, khususnya para wanita tampaknya harus bersiap-siap untuk patah hati. Sebab, lelaki tampan ini sudah mempunyai pasangan hidup. Istri Teuku Dino tampaknya bukan berasal dari kalangan artis. Ia bernama Zaskia Yuliana.
3. Berperan di FTV
Baca Juga: CEK FAKTA: Beredar Kabar Duka Selamat Jalan Selamanya Arya Saloka, Benarkah?
Ini adalah potret Teuku Dino pemeran preman Ikatan Cinta bersama pemeran FTV yang ditayangkan di Indosiar. Familiar dengan wajahnya?
4. Totalitas berakting
Dalam memerankan tokoh Iqbal si preman di sinetron Ikatan Cinta, Teuku Dino tak mau main-main. Semua kemampuan ia kerahkan.
Bukan tanpa sebab, para pemeran sinetron Ikatan Cinta terbukti melejit kariernya setelah masuk sinetron ini. Tentu ia tak mau menyia-nyiakan kesempatan besar ini ya. Lihat, ekspresinya saja sudah meresahkan, bukan?
5. Dalam FTV Pintu Berkah
Nah, ini dia penampilan Teuku Dino dalam FTV Pintu Berkah yang ditayangkan di Indosiar.
Berita Terkait
-
Wajib Nonton! Sinopsis Ikatan Cinta 18 September 2021: Al Bertemu Jesica dan Elsa di RSJ
-
Sinopsis Ikatan Cinta 18 September 2021: Bodyguard Aldebaran Ternyata Pelaku Teror?
-
Sikap Putri Anne Usai Arya Saloka Kembali Dijodohkan dengan Amanda Manopo
-
Sinopsis Ikatan Cinta 17 September 2021: Aldebaran Curiga, Jessica Ternyata Gangguan Jiwa?
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
Terkini
-
Daftar Lengkap Pemenang Golden Globes 2026, Timothee Chalamet Jadi Aktor Terbaik
-
Jessica Jung Akhirnya Nyanyi Lagu-Lagu SNSD Usai 12 Tahun, Videonya Bikin Mewek
-
Cek Kode Voucher Nonton Film Tuhan Benarkah Kau Mendengarku Pakai M-Tix, Beli 2 Bayar 1
-
Kabar Duka, Ayah Jihoon TWS Meninggal Dunia
-
Tampil Trio Bareng Dewi Perssik dan Rina Nose, Wika Salim Bongkar Rahasia Kekompakan di Panggung
-
Dulu Sempat Tak Ditanggapi, Aurelie Moeremans Kini Lega Isu Grooming Mulai Disadari Banyak Orang
-
Valen dan Mila DA7 Tampil Beda di HUT Indosiar, Jadi Pelayan Kafe Saat Drama Musikal
-
Digugat Dugaan Penelantaran Anak, Pihak Denada Buka Suara: Ini Ranah Keluarga
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z
-
Terungkap! Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Awalnya Bertema Panti Jomblo, El Rumi Sempat Jadi Pemain