Suara.com - Chicco Jerikho membintangi film Aum! yang mengangkat kisah perjuangan anak muda atas kebebasan bersuara di tengah pengawasan ketat pengusasa. Dia punya kesan tersendiri setelah membintangi film tersebut.
Bagi Chicco masyarakat Indonesia harus bersyukur bisa lepas dari rezim yang sudah berhasil dijatuhkan saat Reformasi 1998.
"Gue jadi lebih bersyukur dengan apa yang kita punya sekarang, maunya manfaatin sebaik mungkin. Kita buat itu jauh lebih baik karena kita tidak dibatasi, tidak seperti dulu. Karena itu berkaryalah sampai kemana-mana," kata Chicco dikutip dari Antara.
Selain pesan perjuangan yang kuat, penayangan "Aum!" juga memiliki sisi menarik tersendiri. Karena di hari pertama penayangannya, film Aum! berhasil menjadi trending topic Twitter.
Senada dengan Chicco, pemain lainnya, Jefri Nichol juga mendapat pengalaman baru lewat film Aum!. Dia pun berharap film tersebut bisa diterima masyarakat.
"Semoga film ini menjadi sesuatu yang menarik. Semoga terhibur dengan film 'Aum!' Ini, bisa dibilang ini warna baru, experience yang baru ketika nonton film dan yang terpenting jangan nonton film bajakan," kata Jefri.
Bukan cuma melihat aksi Jefri Nichol dan Chicco Jerikho yang saling memukau, dalam film Aum!, penonton juga akan menyaksikan akting para aktor pendukung seperti Agnes Natasya dan Aksara Dena.
"Aum!" disutradarai oleh Bambank Ipoenk K.M. dan tiketnya bisa didapatkan di Bioskop Online dengan harga Rp20 ribu.
Baca Juga: Ada 2 Alasan Chicco Jerikho Main Bintangi Film Aum!, Salah Satunya Bisa Marahi Pemain
Berita Terkait
-
Jejak Digital Jule Ngarep Jefri Nichol, Ditulis Beberapa Bulan Jelang Nikah dengan Na Daehoon
-
Foto Diduga Jule dan Jefri Nichol Liburan di Bali Beredar, Rumor Kedekatan Kian Panas
-
Jefri Nichol dan Jule Diduga Sedang Liburan Bersama di Bali
-
Kontroversial dan Bikin Naik Darah! Film Ozora Sukses Mengaduk Emosi
-
Karakter di Film Ozora sampai Terbawa ke Rumah, Chicco Jerikho Sering Menangis
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
'Rezeki Anak Saleh' Sindiran Pandji Pragiwaksono soal Tambang yang Bikin NU dan Muhammadiyah Murka?
-
Adly Fairuz Nyamar Jadi Jenderal Ahmad, Tipu Korban Rp 3,6 Miliar dengan Janji Lolos Akpol
-
Kasus Perantara Calon Akpol, Adly Fairuz Terancam Jadi Tersangka
-
Ridwan Kamil Wajib Nafkahi Putri Semata Wayangnya Zahra Rp20 Juta per Bulan Usai Bercerai
-
Heboh Nagita Slavina Diduga Makan Ramen Nonhalal
-
Inara Rusli Sebut Janda Tak Perlu Wali Nikah, Ceramah Ustaz Khalid Basalamah Kembali Viral
-
Ibrahim Risyad Dihujat di Sosmed, Salshabilla Adriani Pilih Tutup Kolom Komentar
-
Beli Tiket Film Penerbangan Terakhir di M-Tix, Ada Promo Buy 1 Get 1 Free
-
Nadin Amizah Alami Gangguan Saraf Langka, Kualitas Vokal Turun Drastis
-
Kepalanya Bocor saat Umrah, Arie Untung: Mungkin Sujudnya Kurang