Suara.com - Yuni Shara dan Nagita Slavina rupanya mereka sama-sama mendatangi acara launching produk Skin Care milik Ashanty pada 4 Oktober 2021. Mereka juga sangat kompak dalam menghadiri acara ini dengan menggunakan busana berwarna putih. Kedua wanita ini rupanya sama-sama memiliki kisah asmara dengan Raffi Ahmad. Seperti apa momen Nagita Slavina dan Yuni Shara ketemuan di acara Ashanty ini?
Bahkan keduanya juga terlihat sangat akrab hal tersebut terlihat ketika Nagita Slavina dan Yuni Shara duduk dalam satu meja dan duduk secara bersebelahan dan saling memberikan pelukan hangat. Yuni juga membagikan momen ini melalui Instagram pribadi.
Bagaimana kedekatan mereka? Yuk kita simak ini dia potret Nagita Slavina dan Yuni Shara ketemuan:
1. Nagita Slavina dan Yuni Shara merupakan dua sosok wanita yang memiliki kisah asmara dengan seorang pria bernama Raffi Ahmad. Lebih tepatnya Yuni Shara merupakan mantan kekasih dari Raffi Ahmad.
2. Rupanya keduanya terlihat sangat akrab dan tidak ada rasa canggung ketika menghadiri acara launching skincare milik Ashanty pada 4 Oktober 2021.
3. Banyak pengunjung dari bidang etertainment yang hadir untuk memeriahkan acara launching ini, dan terlihat Yuni Shara dan Nagita Slavina juga kompak menggunakan pakaian berwarna putih.
4. Keduanya semakin terlihat akrab karena mereka duduk berada di dalam satu meja yang sama.
5. Tak hanya itu Yuni Shara dan Nagita Slavina juga duduk bersebelahan loh. Yuni Shara juga sempat membagikan video dirinya tengah memegang baby bump milik Nagita Slavina dengan ekspresi sangat menggemaskan.
6. Tidak lupa Yuni Shara dan Nagita Slavina juga saling berpelukan dan juga saling cipika-cipiki, terlihat keduanya memberikan senyuman lebar loh.
Baca Juga: 8 Kerajaan Bisnis Ashanty, Terbaru Produk Skincare Bareng dr Ekles
7. Mereka juga menyempatkan foto bersama Ashanty, Mulan Jameela, Gisel, Yuni Shara dan Nagita Slavina.
Bagaimana nih Menurut kalian akan potret Nagita Slavina dan Yuni Shara ketemu ini? Meskipun keduanya memiliki kisah asmara dengan seorang pria bernama Raffi Ahmad rupanya hal tersebut tidak menjadi persoalan ya.
Kontributor : Sofia Ainun Nisa
Berita Terkait
-
Luna Maya Bercerita Soal Pengalaman 'Enak' dan 'Tidak Enak' Bekerja Sama Raffi Ahmad
-
7 Momen Yuni Shara Permak Jeans di Tukang Jahit Keliling, Celana Branded Disorot
-
Blak-blakan Soal Kerja Bareng Raffi Ahmad, Luna Maya: Suka Ember
-
Yuni Shara Permak Jeans Branded di Tukang Jahit Keliling, Warganet Salut
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
Terkini
-
Inara Rusli Akui Pernah Pukul Anak, Tuduhan Mantan Mertua Benar
-
Beda Prinsip Soal Istri, Intip 6 Adu Gaya Indra Priawan vs Ibrahim Risyad
-
Inara Rusli Mual Dengar Ucapan Insanul Fahmi 'I Love You Mawa, I Love Inara'
-
Polemik Lagu Tak Diberi Tulang Lagi, Respons Kaka Slank Dihubungi Kuburan Band
-
Inara Rusli Lihat Bukti Video Syurnya dengan Insanul Fahmi: Burem, Gak Jelas
-
Anime Legendaris 5 Centimeters Per Second Tayang Ulang Januari 2026, Ini Sinopsisnya!
-
Review Penunggu Rumah: Buto Ijo, Upaya Gandhi Fernando Angkat Mitologi yang Terlupakan.
-
Viral Pengakuan Netrzen Lihat dr Richard Lee Jalan Bareng Cewek Muda di Bali
-
Pakai Aplikasi Zangi, Ammar Zoni Ungkap Cara Hubungi Pacar dari Lapas
-
Inara Rusli Blak-blakan soal Nikah Siri dengan Insanul Fahmi: Semua yang Beredar Hoaks