Suara.com - Glenca Chysara dan Amanda Manopo nyanyi bareng Nassar dalam acara e-commerce di live TV. Keduanya mampu mencuri perhatian dengan tampilan yang memikat hingga jadi viral Tik Tok.
Tampak Amanda Manopo dan Glenca Chysara pakai gaun berwarna hitam dengan hiasan emas. Nggak cuma itu aja, suara yang merdu mengalun bersama musik jadi perhatian netizen.
Jika netizen sebelumnya sudah dengar suara Amanda Manopo lewat lagu OST Ikatan Cinta yang pernah di-covernya, kini Glenca Chysara bikin takjub berjamaah loh. Lewat lagu Seperti Mati Lampu, pemeran Elsa ini langsung menyihir penonton.
Penampilan Glenca Chysara nyanyi dangdut pun viral di Tik Tok. Netizen ramai-ramai memuji suara Glenca Chysara dalam unggahan tersebut.
"Nggak munafik sih, suara Elsa emang bagus," ungkap netizen. "Suara Glenca mantep ya ternyata, Manda juga keren," sahut lainnya.
"Kalau Glenca emang dari keluarga penyanyi jadi suaranya udah nggak diragukan," kata yang lain.
"Nggak heran suara Elsa bagus, selain dia anak gitaris legend, awal karier di icon group JKT48," ujar netizen. "Candu banget suaranya Elsa!" ungkap netizen lain.
Gimana nih kalau menurutmu dengar suara Glenca Chysara saat nyanyi bareng Amanda Manopo dan Nassar?
Baca Juga: 6 Potret Kontrakan Glenca Chysara di Tengah Pemukiman,Hampir Selesai Dibangun
Berita Terkait
-
Review Film Dusun Mayit: Menghadirkan Ketegangan Teror yang Mencekam!
-
Cerita Amanda Manopo 'Ketempelan' Saat Syuting Dusun Mayit, Diduga Pindah ke Kru
-
8 Potret Artis Tanah Air Rayakan Natal Bersama Keluarga, Hangat dan Penuh Cinta
-
Amanda Manopo Hamil Anak Pertama, Kenny Austin Ungkap Momen Ngidam sang Istri
-
Kenny Austin Bocorkan Rencana Natal dan Tahun Baru Perdana Bareng Amanda Manopo
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
Harga Minyak Anjlok! Pernyataan Trump Soal Minyak Venezuela Picu Kekhawatiran Surplus Global
-
5 HP Infinix RAM 8 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Mulai 1 Jutaan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
Terkini
-
Tak Puas Bikin Richard Lee Jadi Tersangka, Doktif Kini Bongkar Fakta Terbaru
-
Betrand Peto Akui Ruben Onsu Kesulitan Bertemu Thalia dan Thania
-
Doktif Bersyukur Richard Lee Tersangka, Minta Polisi Lakukan Penahanan
-
Jeremiah Lakhwani Diajak Gabung WWE, Bakal Jadi Pemain SmackDown Pertama dari Indonesia?
-
Jonathan Frizzy Resmi Keluar Penjara Hari Ini Lewat Cuti Bersyarat
-
Ultraverse Festival 2026 Hadirkan 12 Musisi di 3 Panggung dengan Dukungan XL Ultra 5G+
-
Videonya Sentil Pandji Pragiwaksono Disalahgunakan, Mega Salsabillah Kirim Somasi
-
Pilih Rayakan Natal Bareng Ruben Onsu, Betrand Peto Jaga Jarak dengan Pacar Sarwendah?
-
Manohara Tak Sudi Disebut Mantan Istri Pangeran Kelantan, Tegaskan Dirinya Korban Kekerasan
-
Jefri Nichol dan Jule Diduga Sedang Liburan Bersama di Bali