Suara.com - Artis Jessica Iskandar dan Vincent Verhaag telah resmi menjadi pasangan suami istri. Andre Talebessy, sang pendeta yang menikahkan mungungkap alasan Jedar, sapaan akrabnya menikahi laki-laki kelahiran Bali itu.
Andre Talebessy menyebut pemahamam agama Vincent Verhaag lebih baik ketimbang mantan pacar Jessica Iskandar sebelumnya. Hal tersebut membuat Jessica Iskandar bersedia menjadi istri.
"Saya berani mengatakan ini karena berbeda, kenapa saya berani menikahkan mereka, karena lagi-lagi ini (Vincent) agamanya luar biasa, taat agama," kata Andre di Setiabudi, Jakarta Selatan baru-baru ini.
Andre Talebessy yang dilibatkan dalam pernikahan Jessica Iskandar dan Vincent Verhaag ikut berbahagia. Ia berharap keduanya dalat membangun rumah tangga dalam berka Tuhan.
"Saya harus menikahkan mereka karena tahu ini calon rumah kepala rumah tangga yang benar-benar hidup dalam Tuhan dan taat agama dan langsung mengeksekusinya," ujarnya.
Mengenal sosok Jessica Iskandar selama 6 tahun, Andre Talebessy cukup mengetahui perjalanan cinta ibu satu anak itu. Lagi-lagi, ia mengungkap kebahagiannya bisa menikahkan Jessica Iskandar dengan orang yang tepat.
"Saya sebanarnya kaget, Jessica bisa mempercayakan saya (untuk menikahkan) karena Jessica tahu siapa saya, sudah lama sama Jessica, sudah 6 tahun, sudah tahu seperti apa saya dan saya tau seperti apa Jessica," ujarnya.
"Saya tahu harus bagaimana biar gak ada kegagalan, saya mau dia berhasil dia punya rumah tangga yang baru ini," sambungnya.
Di satu sisi, Andre Talebessy tak menampik akan ada badai dalam setiap rumah tangga. Namun ia meyakini Jessica Iskandar dan Vincent Verhaag dapat melewati masa-masa itu karena menikah atas nama Tuhan.
Baca Juga: Kepincut Vincent Verhaag, Intip 8 Adu Pesona Jessica Iskandar dan Cinta Laura
"Wejangan saya sekali semur hidup apapun masalahnya karna menjalani ini pasti ada tantangan tapi saya mengatakan pada mereka harus bertahan, karna bertahan adalah kunci kesuksesan sebuah rumah tangga," tuturnya.
Seperti diketahui Jessica Iskandar dan Vincent Verhaag menikah di Ayana Midplaza Jakarta, Jumat (22/10/2021) siang. Dalam pernikahan ini, mereka hanya mengundang beberapa orang kerabat dekat.
Berita Terkait
-
Video Lawas Aura Kasih Viral Lagi, Ngaku Tak Tahu Harga Barang-Barang Mewah di Rumahnya: Itu Warisan
-
Jedar Spill Karakter Anaknya, El Barack Ternyata Punya Rate Card Sendiri!
-
Rahasia Anak Tumbuh Percaya Diri dan Kreatif, Jessica Iskandar Beberkan Kuncinya
-
Bukan Cuma Sarwendah, 4 Artis Ini Pilih Bayi Tabung Tanpa Masalah Kesuburan
-
Jessica Iskandar Bangga dengan Hasil Rapor El Barack: You Are My Einstein!
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
Harga Minyak Anjlok! Pernyataan Trump Soal Minyak Venezuela Picu Kekhawatiran Surplus Global
-
5 HP Infinix RAM 8 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Mulai 1 Jutaan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
Terkini
-
Jonathan Frizzy Resmi Keluar Penjara Hari Ini Lewat Cuti Bersyarat
-
Ultraverse Festival 2026 Hadirkan 12 Musisi di 3 Panggung dengan Dukungan XL Ultra 5G+
-
Videonya Sentil Pandji Pragiwaksono Disalahgunakan, Mega Salsabillah Kirim Somasi
-
Pilih Rayakan Natal Bareng Ruben Onsu, Betrand Peto Jaga Jarak dengan Pacar Sarwendah?
-
Manohara Tak Sudi Disebut Mantan Istri Pangeran Kelantan, Tegaskan Dirinya Korban Kekerasan
-
Jefri Nichol dan Jule Diduga Sedang Liburan Bersama di Bali
-
Daftar 35 Perusahaan Raffi Ahmad, Viral Usai Disindir Pandji Pragiwaksono Terkait Money Laundry
-
Respons Tenang Richard Lee Usai jadi Tersangka, Siap Hadir ke Polda Hari Ini?
-
Promo TIX ID untuk Film Modual Nekad, Buy 1 Get 1 Free
-
Penampilan Vidi Aldiano di Masa Vakum, Kumisnya Bikin Pangling