Suara.com - Rizky Billar dan Lesti Kejora akhirnya memperkenalkan anaknya secara resmi ke publik. Mereka juga resmi mengumumkan nama sang anak.
Menariknya, nama sang buah hati terdapat kata Leslar.
Di sisi lain, Ivan Gunawan mengaku sudah menghibahkan kedua anaknya ke orang lain. Hal itu dilakukan setelah dirinya menuai pro dan kontra akibat menganggap kedua boneka itu sebagai anak.
Lebih lanjut, berikut deretan artikel populer di kanal Entertainment Suara.com yang tayang pada Minggu (9/1/2022).
1. Rizky Billar dan Lesti Kejora Umumkan Nama Anak, Maknanya Indah Banget
Artis Rizky Billar dan Lesti Kejora akhirnya resmi mengumumkan nama anak pertamanya. Si kecil diberinama Muhammad Leslar Al-Fatih Billar.
"Assamualaikum sahabat serta keluarg online, perkenalkan anak kami, Muhammad Leslar Al-Fatih Billar," kata Rizky Billar di Instagram pada Sabtu (8/1/2022) malam.
2. Kalina Oktarani Keceplosan Ngaku Single, Resmi Cerai dari Vicky Prasetyo?
Baca Juga: Sopir Vanessa Angel Segera Disidang, Faisal Beri Respons Tak Terduga
Kalina Oktarani keceplosan menyebut dirinya sebagai wanita single. Pengakuan itu bak membenarkan rumor perceraiannya dengan Vicky Prasetyo.
Berawal dari Instagram Story, Kalina Oktarani memamerkan kebersamaannya dengan Denise Chariesta dan Ivan Gunawan. Saat sedang membuat video, ia tak sengaja keceplosan.
3. Tuai Pro dan Kontra, Ivan Gunawan Pilih Hibahkan Kedua Anaknya
Ivan Gunawan sudah menghibahkan kedua 'anaknya', Miracle dan Marvelous. Kedua boneka yang dianggap anaknya itu telah diberikan ke orang lain.
Alasannya, boneka Ivan Gunawan itu disebut sebagai spirit doll. Berbagai pro dan kontra pun bermunculan usai ia memberi nama dan mengklaim punya anak yang ternyata boneka.
Tag
Berita Terkait
-
Maia Estianty Gaungkan Ageing Gracefully, Ajak Dewasa Aktif Waspada Bahaya Cacar Api
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z
-
Deretan Artis yang Diprediksi Melahirkan pada 2026, Momen Penuh Kebahagiaan
-
Biarkan Lesti Kejora Gendong Anak saat Hamil Besar, Rizky Billar Klarifikasi
-
Setahun Bebas dari Penjara, Mantan Sopir Vanessa Angel Tubagus Joddy Lamar Kekasih
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
Belum Tayang, Film Na Willa Karya Ryan Adriandhy Diserang Buzzer Danur
-
5 Prediksi Nominasi Best Actress Oscar 2026, Bersaing Ketat!
-
Film Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku? Diklaim Drama Religi yang Tak Lebay
-
5 Fakta Menarik Drakor No Tail to Tell yang Dibintangi Kim Hye Yoon
-
Bikin Panik, Pevita Pearce Salah Sangka Bunyi Token Listrik Dikira Bom
-
Resmi Cerai, Viral Ridwan Kamil Asyik Main Padel di Bali
-
Pacaran Beneran, Jerome Kurnia Ngaku Baru Ciuman dengan Nadya Arina demi Film Penerbangan Terakhir
-
Keluarga Umay Shahab Kuasai Sinemaku Pictures, Alasan Prilly Latuconsina Pamit?
-
The Equalizer 2: Ketika Masa Lalu Menjemput di Tengah Badai Mematikan, Malam Ini di Trans TV
-
Sinopsis dan Fakta Menarik In Your Radiant Season, Kisah Cinta Lee Sung Kyung dan Chae Jong Hyeop