Suara.com - Achmad Megantara dan Asri Faradila tidak menunda momongan. Pasangan pengantin baru ini siap kapanpun diberikan tanggung jawab sebagai orangtua.
"Pokoknya gue minta doa aja semoga dapat momongan cepat alhamdulilah kalau nggak kita berusaha dengan bismillah," kata Achmad Megantara di Balai Sudirman Jakarta, Jakarta Selatan, Minggu (23/1/2022) malam.
Salah satu alasan bintang film Backstage itu menikah muda agar usia anaknya kelak tak berbeda jauh darinya. Karenanya tidak ada alasan untuk menunda momongan.
"Sebenarnya untuk gue pribadi alasan gue menikah muda supaya nggak terlalu jauh usianya sama anak," bebernya.
Kendati begitu, lelaki 25 tahun ini memasrahkan soal momongan kepada Tuhan.
"Tapi kembali lagi itu urusannya sama rezeki kalau emang rezekinya cepat (dapat momongan) alhamdulilah," ujarnya
"Semoga kita jadi keluarga sakinah mawadah warahmah pokoknya doa-doanya yang terbaik untuk gue dan keluarga," sambung Achmad Megantara.
Achmad Megantara resmi menikah dengan pujaan hatinya Asri Faradila, Sabtu (22/1/2022). Acara resepsi digelar di Balai Sudirman Jakarta, Jakarta Selatan, pada Minggu (23/1/2022) malam.
Untuk mas kawin sendiri, aktor 25 tahun ini menyerahkan logam mulia seberat 33 gram serta alat salat. Tidak ada makna khusus dari mahar tersebut.
Baca Juga: Resmi Menikah, Achmad Megantara Sengaja Sembunyikan Hubungan Asmaradengan Asri Faradila
Berita Terkait
-
Tayang Hari Ini, Film Air Mata Mualaf Sajikan Kisah Haru Pencarian Hidayah dan Konflik Batin
-
Drama Religi yang Menguras Emosi, Film Air Mata Mualaf Wajib Ditonton
-
Sebelum El Rumi, Ini 5 Aktor yang Dikabarkan Pernah Dekat dengan Syifa Hadju
-
3 Mantan Pacar Syifa Hadju yang Tak Kalah Ganteng dari El Rumi
-
Viral Tensi 143/165 di Film Bismillah Kunikahi Suamimu yang Dibintangi Syifa Hadju Jadi Gunjingan
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Joshua Suherman Terseret Viralnya Kisah Aurelie Moeremans, Banjir Ucapan Terima Kasih
-
Aurelie Moeremans Ngaku Terus Diganggu Pelaku Grooming Setelah Rilis Buku Broken Strings
-
Kembalikan Hadiah Hingga Sebut 'Suami', Curhatan Dearly Joshua soal Ari Lasso Singgung Preman Pasar
-
Diterpa Isu Child Grooming, Roby Tremonti Diduga Buka Endorsement
-
Kilas Balik 10 Karya Ikonik Wim Wenders, Sang Presiden Juri Berlinale 2026
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues
-
Sintya Marisca Pamer Foto Cincin di Jari Manis, Resmi Tunangan?