Suara.com - Memiliki istri Indah Permatasari yang seorang artis, Arie Kriting mengaku harus siap mental. Pasalnya, komika 36 tahun ini mengaku kerap dilanda rasa cemburu setiap istrinya beradegan mesra dalam film.
"Cemburu lah. Saya cemburu sekali kalau Nona lagi mesra-mesraan dengan orang lain. Bohong kalau enggak cemburu sih," kata Arie Kriting, ditemui di kawasan Kuningan, Jakarta Selatan, Rabu (2/2/2021).
Untuk mengurangi rasa cemburu, Arie Kriting biasa berusaha mengenal lawan main Indah Permatasari. Salah satu caranya, bintang film Jomblo ini pun kerap mengantar sang istri ke lokasi syuting.
"Biasanya saya datang ke lokasi syuting. Terus biasanya juga sama yang main, sama dia sudah kenal, akrab juga, jadi tahu lah bahwa itu sebatas adegan," ujar Arie Kriting.
Meski begitu, Arie Kriting paham bila apa yang Indah Permatasari tampilkan hanya bagian dari profesionalisme kerja.
"Ya kan bagian dari profesionalisme kerjaannya dia, saya memahami lah," tutur bintang film Susah Sinyal ini.
Oleh karenanya, Arie Kriting pun memberikan keleluasaan bagi Indah Permatasari untuk mengeksplor kemampuan beraktingnya.
"Kalau saya sih cukup membebaskan, cukup memberikan ruang ia untuk berkarya karena dia seniman. Jadi apa yang kira-kira bisa mengeksplor kemampuan dia dalam berakting, rasa yang mencoba dia tawarkan lewat layar lebar, saya cukup membebaskan," imbuh Arie Kriting.
Walau di sisi lain, Indah Permatasari juga berusaha mengerti keresahan sang suami. Di mana menurut cerita Arie Kriting, Indah dengan penuh kesadaran menyortir adegan mesranya sendiri.
Baca Juga: Disinggung Soal Program Anak dengan Indah Permatasari, Arie Kriting: Ah Sudah Lah
"Malah dianya sendiri yang suka kadang-kadang, 'kayaknya ini jangan begini kali ya'," ucap Arie Kriting.
Berita Terkait
-
Arie Kriting Diserbu Warganet Usai Singgung Kontroversi Sal Priadi, Berujung Debat Kusir
-
Soroti Isu Rasis ke Indonesia Timur, Arie Kriting: Kita yang Kurang Gizi, Kita Juga yang Harus Kuat!
-
Arie Kriting Sebut Rizky Febian dan Mahalini Pasangan Sempurna: Gak Akan Ada Konflik Royalti
-
Dihujat Lewat TikTok 'DJ Kompor', Arie Kriting dan Indah Permatasari Pilih Harmonis
-
Ibunya Tantrum Lagi Hina Arie Kriting, Indah Permatasari: Tolong Jangan Dihujat
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Siap Tayang Lebaran 2026, Produksi Danur: The Last Chapter Dibuat Gila-gilaan
-
Perankan Aisyah di Ahlan Singapore, Rebecca Klopper Ungkap Rencana Berhijab di Masa Depan
-
Makin Menawan! 7 Potret Maternity Shoot Aurelie Moeremans di California
-
Pecah Telur! 10 Aktor Perdana Menang Golden Globe Awards
-
Sinopsis Hamnet, Film Drama Terbaik di Ajang Golden Globes 2026
-
Shandy Aulia Tenteng Tas Rp4 Miliar Bikin Ribut, Gigi dan Syahrini Belum Punya?
-
Aulia Sarah Jadi Bidan Ketiban Sial, Film Sengkolo Petaka Satu Suro Kuras Emosi
-
Kaitan Buku Broken Strings Aurelie Moeremans dengan Isu Child Grooming yang Seret Nama Aliando
-
Sinopsis Catch Me If You Can: Drama Kriminal di Netflix yang Masih Layak Dinikmati di 2026
-
Killerman: Liam Hemsworth Jadi Pencuci Uang Amnesia dan Diburu Polisi Korup, Malam Ini di Trans TV