Suara.com - Pasca penangkapan Indra Kenz dan Doni Salmanan, ahli tarot Denny Darko menerawang nasib afiliator binary option yang lain.
Seperti diketahui, YouTuber Monica Christy sempat membeberkan adanya 34 afiliator binary option dari kalangan YouTuber.
Menurut Denny Darko, penangkapan afiliator binary option akan gencar dilakukan oleh pihak kepolisian di waktu mendatang.
"Saya lihat akan terjadi penangkapan tidak hanya satu orang. Minimal dua orang akan ditangkap," ujarnya dikutip dari YouTube Denny Darko pada Sabtu (12/3/2022).
Dari penerawangan Denny Darko, ada tiga inisial afiliator yang akan ditangkap dalam waktu mendatang. Yakni N, K, dan F.
"Ini akan mulai diproses. Perhatikan inisial K, inisial N, dan mungkin saja inisial F," katanya.
Oleh karena itu, Denny Darko mengingatkan ketiga afiliator tersebut akan segera ditangkap.
"Untuk ketiga inisial tersebut, saya rasa Anda harus siap-siap mulai sekarang karena saya pikir waktunya tidak akan lama lagi," sambungnya.
Lantaran penangkapan Indra Kenz dan Doni Salmanan santer dibicarakan, Denny Darko menilai pihak keluarga ketiga afiliator tersebut mendapat tekanan dari keluarga.
Baca Juga: Arief Muhammad Tak Akan Balikan Uang Mobil Mewah Doni Salmanan, Kenapa?
"Mereka sebenarnya panik karena sudah ditekan oleh kerabat dan keluarga," ujarnya.
Oleh karena itu, Denny Darko menilai penangkapan afiliator-afiliator binary option tinggal menunggu waktu untuk ditangkap polisi.
"Tinggal menunggu masalah waktu, hingga akhirnya mereka akan dipanggil," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Hukuman 10 Tahun Penjara Indra Kenz Tetap Berjalan Usai PK Ditolak, Vanessa Khong Syok
-
Spesifikasi Lamborghini Huracan, Sports Car Termewah Doni Salmanan yang Dilelang KPK
-
Daftar Koleksi Lelang Milik Doni Salmanan, Ada Lamborghini Huracan Harga Murah!
-
Bedah 3 Mobil Mewah Doni Salmanan yang Dilelang Negara
-
Ramalan Denny Darko 4 Tahun Lalu soal Jodoh Amanda Manopo Dinilai Akurat
Terpopuler
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 4 Cushion Wardah untuk Tutupi Kerutan Lansia Usia 50 Tahun ke Atas
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- Ketua KPK Jawab Peluang Panggil Jokowi dalam Kasus Korupsi Kuota Haji
- 5 Mobil Bekas Rp30 Jutaan yang Cocok untuk Guru Honorer: Solusi Ekonomis untuk Mobilitas Sehari-hari
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
Viral Ustaz Mengajar 85 Anak Tanpa Bayaran, Rela Lapar dan Hampir Terusir dari Kontrakan
-
Temuan Tabung Whip Pink di TKP Lula Lahfah Jadi Pintu Masuk Aturan Baru Penindakan Hukum
-
Amanda Manopo Terpukul, Calon Bayinya Dicaci dengan Sebutan Anak Haram
-
Muncul Isu Liar Soal Rully Anggi Akbar Setelah Digugat Cerai Boiyen
-
Syuting Film Extraction: Tygo di Tangerang, Anak-Anak Jadi 'Petugas' Dadakan Bantu Atur Lalu Lintas
-
Review Bridgerton Season 4 Part 1, Romansa Benedict dan Sophie Terlihat Menjanjikan
-
Produksi Prekuel John Rambo Resmi Dimulai, Noah Centineo Gantikan Sylvester Stallone
-
Sinopsis Take Charge of My Heart, Kisah Cinta Unik Pria dengan Jantung Buatan dan Wanita Listrik
-
Beredar Isu Ressa Rizky Rosano Anak Denada Pernah Menikah dan Cerai, Nama Dini Kurnia Terseret
-
Rekaman CCTV Ungkap Kehadiran Reza Arap Saat Lula Lahfah Meninggal, Bawa Dokter ke Apartemen