Suara.com - Sarwendah dikenal sebagai selebritas yang jarang tampil mewah. Ia lebih suka mengenakan daster saat beraktivitas.
Berkat kecintaannya memakai daster, Sarwendah bahkan membuat brand dasternya sendiri. Hingga kini usaha daster milik istri Ruben Onsu itu laris manis.
Saat pergi ke Paris, beberapa kali Sarwendah pakai daster di kota mode dunia tersebut. Salah satunya seperti yang terlihat dalam foto di Instagram Sarwendah yang baru diunggah pada Rabu (16/03/2022).
Ibu tiga anak itu nampak stylish di jalanan Paris meski hanya mengenakan daster. Baju daster bunga-bunga model two piece tersebut semakin cantik dipadu dengan sabuk warna hitam.
Sarwendah juga melengkapi penampilannya dengan kacamata hitam dan juga anting-anting mencolok. Ia juga mengenakan sepatu warna pink menyala.
Di foto terakhir, Sarwendah berpose bak model dengan berdiri membelakangi Menara Eiffel. Daster yang dikenakan mantan member Cherrybelle itu benar-benar terlihat naik kelas.
"Daster in Paris. Pakai @dastersarwendahasli kemanapun tetep stylist dan nyaman #SW #Sarwendah #DasterSarwendahAsli," tulis Sarwendah.
Penampilan Sarwendah saat memakai daster di Paris itu langsung banjir pujian netizen.
"Nah gini nih yang bener-bener bikin bangga. Cukup pakai baju lokal di luar negeri gak usah embel-embel hadir acara fashion week," tulis netizen.
Baca Juga: 6 Potret Rumah Orang Tua Sarwendah, Sederhana Banget Jauh dari Kemewahan
"Aduuh dasternya naik kelas bun. Kece bangeeet," puji netizen. "Bunda cantik bangeeet, dasternya jadi keliatan mahal," sahut lainnya.
Berita Terkait
-
Makin Panas, Pihak Ruben Onsu Tunjukkan Bukti Transfer Ratusan Juta ke Sarwendah untuk Nafkahi Anak
-
Pengacara Sarwendah Bantah Klaim Nafkah Rp200 Juta, Begini Klarifikasinya
-
Konflik Panas Sarwendah - Ruben Onsu, Isu Penagih Utang Sampai Sulit Ketemu Anak
-
Sarwendah Patahkan Tudingan 2 Bulan Jauhkan Anak dari Ruben Onsu, Ungkap Fakta Sebenarnya
-
Trauma Didatangi Debt Collector atas Tunggakan Ruben Onsu, Sarwendah Curhat Ketakutan
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
Terkini
-
Mahalini Ramai Disentil soal Galungan Usai Posting Umrah, Responsnya Tak Terduga
-
8 Pasangan Artis Korea yang Menikah Setelah Pacaran Lama, Terbaru Kim Woo Bin dan Shin Min Ah
-
Omara Esteghlal Raih Piala Citra Pertama, Ucapan Manis buat Prilly Bikin Baper
-
Tabola Bale, dari FYP TikTok ke Panggung Bergengsi AMI Awards
-
Gaun Maudy Ayunda di FFI 2025 Jadi Sorotan, Intip Detail Kupu-Kupu di Punggungnya
-
5 Potret Miss Palestina dengan Gaun Bergambar Al-Aqsa, Bikin Dunia Terpukau
-
Deretan Drama Korea Shin Min Ah Si Calon Pengantin
-
Gempi Raih Piala AMI Awards Pertama, Langsung Dipajang di Meja Belajar
-
Review Film Champagne Problems: Kisah Romansa dan Konflik Ayah-Anak
-
7 Film Pemenang Best Picture di Blue Dragon Film Awards, Terbaru Ada No Other Choice