Suara.com - Charly Van Houten rupanya pernah bekerja sama dengan Tri Suaka untuk menggarap lagunya. Sebelum viralnya insiden Tri Suaka dan Zinidin Zidan yang diduga menghina Andika Kangen Band, vokalis ST12 itu ternyata peringatkan mereka soal eetika.
"Terakhir aku juga aku kan garap Tri Suaka ini, Nabila, kubilang ke mereka hati-hati. Karena zamannya sekarang ini menjerumuskan mental kita akhirnya angkuh," ungkap Charly Van Houten dalam YouTube Vindes, yang potongannya beredar viral di TikTok, Minggu (24/4/2022).
Menurutnya, penyanyi zaman sekarang dipermudah kemajuan teknologi. Karena gampang viral, mereka terkadang menjadi sombong lantaran tidak butuh orang lain buat tenar.
"Angkuh aja gitu karena mereka merasa bisa sendiri, gue nggak perlu TV, nggak perlu radio, bisa distribusi sendiri, rame sendiri, bukan dia sombong, tapi didikan lingkungan ini kan bikin mereka seperti itu," tuturnya.
Pelantun 'Asmara' ini kemudian sempat mengimbau Tri Suaka agar tak menjadi angkuh.
"Makanya ada tiga hal yang tidak bisa lepas. Tiga-tiganya harus kita miliki. Skill, relasi, dan attitude. Coba kalau tiga itu satunya hilang, nggak bisa," tutur ucap Charly Van Houten.
"Skill hilang, attitude bagus relasi bagus, nggak bisa mencipta karya. Relasi ilang, attitude bagus skill ada, relasi nggak ada kita mau apa? Skill kita bagus, relasi bagus attitude nggak ada? Hancur semua pasti. Karena kita butuh orang," sambungnya.
Seperti diketahui, Tri Suaka dan Zinidin Zidan terus menjadi sorotan belakangan ini. Keduanya viral karena memparodikan gaya bernyanyi Andika Kangen Band secara berlebihan.
Tak hanya Andika Kangen Band, Rizal Armada pun pernah mendapat perlakuan serupa.
Baca Juga: Zinidin Zidan dan Tri Suaka Disemprot Komposer gegara Tak Bayar Lagu: Kalian Tak Beretika!
Tri Suaka dan Zinidin Zidan pun dianggap memiliki etika yang buruk pada musisi pendahulunya, padahal mereka terkenal gegara banyak meng-cover lagu musisi lain. Ramainya hal ini membuat keduanya minta maaf.
Berita Terkait
-
Dijebak Kru yang Ternyata Intel BNN, Detik-Detik Andika Kangen Band Ditangkap
-
Andika Pakai Kaus 'We Should All Be Feminists', Jejak Digital Penculikan dan KDRT Dikuliti
-
Arti We Should All Be Feminists, Pesan di Kaus Andika Kangen Band yang Gemparkan Synchronize Fest
-
Charly Van Houten Justru Beri Royalti ke Orang yang Bawakan Lagunya
-
Penyanyi Malaysia Eira Syazira Rilis Lagu Bawang Merah dan Bawang Putih Ciptaan Tri Suaka
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
Omara Esteghlal Raih Piala Citra Pertama, Ucapan Manis buat Prilly Bikin Baper
-
Tabola Bale, dari FYP TikTok ke Panggung Bergengsi AMI Awards
-
Gaun Maudy Ayunda di FFI 2025 Jadi Sorotan, Intip Detail Kupu-Kupu di Punggungnya
-
5 Potret Miss Palestina dengan Gaun Bergambar Al-Aqsa, Bikin Dunia Terpukau
-
Deretan Drama Korea Shin Min Ah Si Calon Pengantin
-
Gempi Raih Piala AMI Awards Pertama, Langsung Dipajang di Meja Belajar
-
Review Film Champagne Problems: Kisah Romansa dan Konflik Ayah-Anak
-
7 Film Pemenang Best Picture di Blue Dragon Film Awards, Terbaru Ada No Other Choice
-
Putri Adi Bing Slamet Rilis Lagu Toxic Relationship, Key Bings Ngaku Deg-degan Dihadiri Kakak
-
4 Rekomendasi Drakor Thriller Lee Je Hoon, Taxi Driver 3 Tayang Besok di Viu