Suara.com - Ayu Ting Ting sempat jatuh sakit setibanya di Mekkah. Selain badannya panas, biduan asal Depok itu juga muntah-muntah.
Setelah istirahat, kondisi ibu satu anak itu agak lebih baik. Karenanya, Ayu Ting Ting bisa jalani rukun umrah selanjutnya bersama keluarga.
Ayu Ting Ting bahkan terlihat cukup lama berdoa di depan kakbah. Setidaknya pemandangan ini ada di dalam video yang diunggah ibunya, Umi Kalsum di Instagram Stories.
Umi Kalsum awalnya menyebut satu persatu nama keluarganya yang berada di dekatnya. Dia kemudian mengucap syukur karena Ayu Ting Ting sudah sembuh dari sakitnya.
Umi Kalsum terus mengambil gambar Ayu Ting Ting yang lagi khusuk berdoa. Ayu terlihat menutup wajahnya dengan tangan.
Setelah agak menunduk, Ayu Ting Ting lantas menegakkan pandangannya ke arah kakbah sambil terus memanjatkan doa.
Terdengar, sang bunda menangis saat mengambil gambar Ayu Ting Ting di momen ini.
"Kabulkanlah doa anakku ya Allah," kata Umi Kalsum terdengar samar-samar dikutip Rabu (1/6/2022).
Sementara, Ayu Ting Ting di Instagram unggah fotonya bersama ayah dan ibunya. Di caption, dia minta agar doanya yang telah dipanjatkan dikabulkan.
Baca Juga: Foto Perdana Ayu Ting Ting Umrah Meski Lagi Sakit, Pucat dan Lesu di Depan Kakbah
"Alhamdulillah ya Allah umroh hari ini berjalan lancar, ijabah semua doa hambamu ini ya Allah amin ya Rab," tulis Ayu Ting Ting.
Berita Terkait
-
Ipar Dituding Numpang Hidup, Ayu Ting Ting Langsung Pasang Badan
-
Ayu Ting Ting Pasang Badan Bela Ipar Soal Tudingan Numpang Hidup
-
Suami Adik Ayu Ting Ting Kerja Apa? Syifa Dihujat Dianggap Numpang Hidup Mewah ke Sang Artis
-
Hamil Lagi dan Dituding Numpang Ayu Ting Ting, Adik Murka: Suami Gue Bukan Pengangguran
-
Raisa dan Ayu Ting Ting Duet Satu Panggung, Warganet: Duo Single Mom Hebat!
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Pecah! 11 Idol K-Pop Comeback 2026: EXO, BTS hingga BIGBANG
-
Siapa Mikhail Iman? Sosok yang Dicurigai Pacar Baru Ria Ricis
-
Sinopsis A Knight of the Seven Kingdoms, Prekuel dari Game of Thrones
-
Antara Ibu, AI, dan Ibu Pertiwi: Menyelami Kedalaman Filosofis Film Esok Tanpa Ibu
-
3 Karakter Utama Film Korea Sister, Jung Ji So Comeback!
-
Bukan Kejar Harta, Teddy Pardiyana Ungkap Alasan Ajukan Hak Ahli Waris Bintang
-
Nostalgia Tren 2016, 6 Selebritis Tampil Ikonik dengan Kalung Choker dan Jeans Robek
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Film The American di Netflix, Thriller Sunyi yang Menegangkan
-
Park Bo Gum Comeback Main Film Sejarah, Bintangi The Sword: A Legend of the Red Wolf Bareng Joo Won
-
Boss Level: Frank Grillo Mati Ratusan Kali demi Selamatkan Dunia, Malam Ini di Trans TV