Suara.com - Deddy Corbuzier dan Sabrina Chairunnisa menikah di tanggal cantik, yakni 6 Juni 2022 atau 06-06-2022. Ada alasan di balik pemilihan tanggal pernikahan tersebut.
Sahabat Deddy Corbuzier, Gus Miftah menerangkan, tanggal itu terkait dengan jumlah tahun. Jika angka di tahun dijumlahkan maka hasilnya enam.
"(Tahun) 2022. Dua kali tiga kan enam. Makanya kenapa jadi tanggal 6," kata Gus Miftah ditemui di Hotel Fairmont, Jakarta Selatan pada Selasa (7/6/2022).
Angka enam ini pula masih terkait dengan mas kawin yang diberikan, yakni 66 gram emas. Selain perhiasan, ada juga uang tunai 2022 dolar Singapura yang sesuai dengan tahun pernikahan.
"Alasannya, Karena kan kalau cari 2 dolar Singapura masih ada, Rupiah agak susah," kata Gus Miftah.
Saat ditanya, adakah hal spesial terkait dengan angka enam, Gus Miftah membantahnya. Ia hanya berucap angka itu terkait dengan jumlah dari perkalian tahun.
"Nggak ada," katanya.
Gus Miftah menjadi salah satu dari sahabat Deddy Corbuzier yang hadir di pernikahan. Selain dirinya, ada Hendropriyono dan Jaksa Agung, Burhanuddin yang bertindak sebagai saksi.
Hadir juga pengusaha Juragan99 beserta sang istri, Shandy Purnamasari di pernikahan Deddy Corbuzier dan Sabrina Chairunnisa.
Baca Juga: Bukan Dadakan, Deddy Corbuzier Ternyata Sudah Urus Pernikahan Sebelum Puasa
Sebagai informasi, pernikahan Deddy Corbuzier dan Sabrina Chairunnisa memang terbatas. Di momen akad, pasangan ini hanya mengundang 20 orang.
Berita Terkait
-
Sabrina Chairunnisa Tegaskan Finansial usai Cerai: Dari Dulu Sudah Mandiri
-
Disuruh 'Tebalkan Dompet' Usai Pisah, Sabrina Chairunnisa Tegaskan Biasa Beli Apapun Sendiri
-
Dilema Deddy Corbuzier, Pilih Ummy Quary atau Riyuka Bunga?
-
Vidi Aldiano Takut Penyakit Genetik Menurun Jika Punya Anak
-
Vidi Aldiano Menangis Baca Dukungan Publik Usai Putuskan Rehat
Terpopuler
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
- 8 Mobil Kecil Bekas Terkenal Irit BBM dan Nyaman, Terbaik buat Harian
- 7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Citrus yang Segar, Tahan Lama dan Anti Bau Keringat
- 5 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Mencerahkan Wajah, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
Pilihan
-
Keuangan WIKA 'Berlumur Darah' Imbas Whoosh, Bosnya Pasrah Merugi
-
Respons Berkelas Dean James usai Bikin Gol Spektakuler ke Gawang Feyenoord
-
Pahitnya Niat Baik: Guru Dipecat Karena Kumpulkan Rp20 Ribu untuk Gaji Honorer
-
Pemerintah Mau 'Bebaskan' Reynhard Sinaga, Predator Seksual Terkejam di Sejarah Inggris
-
Bahlil soal Izin Tambang di Raja Ampat : Barang Ini Ada, Sebelum Saya Ada di Muka Bumi!
Terkini
-
Piyu Padi: Minta Izin Nyanyikan Lagu Ada di UU Hak Cipta Baru, Bukan Gimik
-
Curhat Judika di DPR Soal Kisruh Royalti: Harus Sama-Sama Diskusi, Bukan Debat
-
Sakit Tak Kunjung Sembuh, Fahmi Bo Akhirnya Temukan Sumber Masalah Kesehatannya
-
Fedi Nuril 'Serang' Pihak yang Anggap Soeharto Pahlawan, Warganet Ungkit Undang-Undang
-
Gus Elham Yahya Minta Maaf Usai Videonya Cium Anak Kecil Viral, Akui Khilaf
-
Once Mekel Soroti Sengketa Royalti Lagu, Hak Pencipta dan Publik Harus Seimbang
-
Sal Priadi Singgung Etika Pencantuman Nama Artis di Line Up Acara Musik
-
Nafsu Makan Kembali Menggila, Fahmi Bo Kini Punya Satu 'PR Besar' Usai Operasi
-
Klarifikasi Sarwendah Soal Bayi Tabung Bikin Heboh, Ternyata Ini Keunggulan IVF
-
Miris! Vina Panduwinata Ungkap Pencipta Lirik 'Burung Camar' Tak Pernah Dapat Royalti