Suara.com - Ruben Onsu mulai terbuka ihwal sakit yang diidap. Meski belum secara gamblang menyebut nama penyakitnya, dia mengaku apa yang dialami sekarang berhubungan dengan kepalanya.
Bukan cuma kepada media, presenter Brownis ini juga tadinya tertutup pada istrinya sendiri, Sarwendah, soal penyakit tersebut. Dia tak mau sang istri menangis jika dia berkata sejujurnya.
"Ya saya emang ada satu sakit yang nggak pengin dia (Sarwendah) tahu, karena takutnya dia nangis, pasti saya kepikiran. Dia sedih pasti saya kepikiran," ujar Ruben Onsu dengan suara bergetar di YouTube The Onsu Family dikutip Selasa (14/6/2022).
Ruben Onsu teringat saat Sarwendah panik tahu tentang status darahnya waktu itu. Karenanya, sebisa mungkin dia merahasiakan kondisi sakitnya dari sang istri.
"Jadi ya memang untuk bagian kepala itu kan sensitif ya, jadi.. ," kata Ruben mulai menangis.
"Saya cuman..," kata Ruben Onsu tak bisa melanjutkan.
Melihat Ruben, Sarwendah lantas menggenggam tangan sang suami. Dia pun ikut menangis dibuatnya.
Sambil menangis, Ruben Onsu hanya hanya bisa berpikiran positif bahwa ia adalah orang yang dipilih Tuhan menerima cobaan sakit ini.
"Sekarang ini saya harus happy, dan saya yakin nggak ada sesuatu atau sakit yang nggak bisa dilewati, saya yakin saya yang dipilih Tuhan," kata Ruben Onsu dengan suara berat.
Baca Juga: Penyakit Ruben Onsu Ternyata Sangat Serius, Berhubungan dengan Kepala
Diberitakan sebelumnya, Ruben Onsu sempat dirawat di ICU selama tiga hari. Hanya waktu itu, tak diketahui secara pasti penyakit yang diidapnya.
Berita Terkait
-
Betrand Peto Akui Ruben Onsu Kesulitan Bertemu Thalia dan Thania
-
Pilih Rayakan Natal Bareng Ruben Onsu, Betrand Peto Jaga Jarak dengan Pacar Sarwendah?
-
Ruben Onsu Merasa Figurnya Dibikin Mati, Cemburu Anak-anaknya Panggil Giorgio Antonio 'Papa'?
-
Kejutan Ruben Onsu Jadi Kado Natal Terindah untuk Betrand Peto
-
Diminta Selawat di Depan Jamaah Majelis Rasulullah, Ruben Onsu: Kaki Saya Gemetar
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Valen dan Mila DA7 Tampil Beda di HUT Indosiar, Jadi Pelayan Kafe Saat Drama Musikal
-
Digugat Dugaan Penelantaran Anak, Pihak Denada Buka Suara: Ini Ranah Keluarga
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z
-
Terungkap! Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Awalnya Bertema Panti Jomblo, El Rumi Sempat Jadi Pemain
-
Jeremiah Lakhwani Update Hasil Interview WWE, Galau Gegara Diminta Pindah ke Amerika
-
Sore: Istri dari Masa Depan Jadi Film Terpopuler di Netflix Indonesia
-
Viral Pengakuan Yasmin Napper Diselingkuhi Giorgino Abraham, Begini Faktanya
-
Pilu! Dokter Kamelia Pacar Ammar Zoni Ditinggal Suami saat Hamil 7 Bulan
-
Joshua Suherman Terseret Viralnya Kisah Aurelie Moeremans, Banjir Ucapan Terima Kasih
-
Aurelie Moeremans Ngaku Terus Diganggu Pelaku Grooming Setelah Rilis Buku Broken Strings