Suara.com - Babak baru perseteruan Ahmad Sahroni dan Adam Deni baru saja dimulai. Wakil Ketua Komisi III DPR RI itu kembali melaporkan Adam terkait dugaan pencemaran nama baik dan fitnah.
Laporan Sahroni buntut dari ucapan Adam Deni yang tak terima divonis 4 tahun penjara dalam kasus ITE atas laporannya. Usai sidang vonis, Adam menuding Ahmad Sahroni menggelontorkan Rp30 miliar untuk memengaruhi vonis majelis hakim Pengadilan Negeri Jakarta Utara.
Kabar dari Ahmad Sahroni dan Adam Deni ini jadi salah satu berita pilihan Entertainment Suara.com pada Jumat (1/7/2022). Lainnya ada berita mengenai ayah Ayu Ting Ting dirawat, sindiran menohok Najwa Shihab, hingga Haji Faisal menolak berdamai dengan Tiara Marleen.
Mau tahu lebih lengkap dari berita-berita tersebut? Simak berikut ini.
1. Bakal Ada Bababk ke-2 Ahmad Sahroni vs Adam Deni, Kali Ini Soal Tudingan Penyuapan
Wakil Ketua Komisi III DPR RI Ahmad Sahroni, kembali melaporkan Adam Deni ke kepolisian usai kasus pelanggaran UU ITE. Kali ini, Ahmad Sahroni kembali melaporkan Adam Deni terkait dengan tudingan Adam Deni soal uang pembungkaman senilai Rp 30 miliar.
Ahmad Sahroni mendaftarkan laporan tersebut ke Bareskrim Mabes Polri Kamis malam (30/6). Politikus itu melaporkan Adam Deni atas dugaan pencemaran nama baik dan penyebaran berita bohong atau fitnah.
2. Dulu Ngaku Dianiaya Ayah Sendiri, Shannon Wong Kini Minta Maaf: Aku Kalau Bucin Bisa Lakukan Apa Saja
Baca Juga: Ditanya Soal Kelayakan Vonis 4 Tahun Adam Deni, Ahmad Sahroni: Hormati Putusan Pengadilan
Selebgram Shannon Wong sempat menghebohkan publik karena pengakuan dianiaya ayahnya sendiri. Kini, dia mengklarifikasi hal itu hanya kesalahpahamannya dengan keluarga.
"Sebenernya itu semua kesalahpahaman dan ya berhubungan lah sama saat itu dalam hubungan aku," kata Shannon Wong dikutip dari YouTube Trans TV Official, Jumat (1/7/2022).
3. Ayah Ojak Dirawat di Rumah Sakit, Ibu Ayu Ting Ting: Penyemangat, Sehat Kembali Ya
Keluarga Ayu Ting Ting kembali mendapat cobaan. Sang ayah, Abdul Rozak alias Ayah Ojak dilarikan di rumah sakit. Kabar ini dibagikan sang istri, Umi Kalsum melalui Insagram, Jumat (1/7/2022).
Dari foto yang dibagikan di Instagram Story, Ayah Ojak terlihat terbaring lemah di kasur rumah sakit. Tangan Ayah Ojak pun terlihat tertancap jarum suntik.
Berita Terkait
-
Bangun Ulang dari Puing, 5 Fakta Rumah Ahmad Sahroni Rata dengan Tanah Usai Tragedi Penjarahan
-
Tak Mau Renovasi! Ahmad Sahroni Pilih Robohkan Rumah Usai Dijarah Massa, Kenapa?
-
Robohkan Rumah yang Dijarah hingga Rata Dengan Tanah, Ahmad Sahroni Sempat Ungkap Alasannya
-
Surya Paloh Bicara Soal PAW Usai Sahroni dan Nafa Urbach Disanksi MKD, Begini Katanya
-
Lihat Rumahnya Porak-poranda Dijarah, Ahmad Sahroni Pilih Beri 'Amnesti': Kalau Balikin, Aman!
Terpopuler
- 5 Produk Viva Cosmetics yang Ampuh Atasi Flek Hitam, Harga di Bawah Rp50 Ribu
- Denada Akhirnya Akui Ressa Anak Kandung, Bongkar Gaya Hidup Hedon di Banyuwangi
- 5 Rekomendasi HP Layar AMOLED 120Hz Termurah 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan
- KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
- 5 HP Murah Alternatif Redmi Note 15 5G, Spek Tinggi buat Multitasking
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
Sikap Bijak Kenny Austin ke Amanda Manopo di Tengah Tuduhan 'Hamil Anak Haram'
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Pavane, Film Debut Moon Sang Min di Netflix
-
Permintaannya Ditolak, Ammar Zoni Tetap Dikembalikan ke Nusakambangan Usai Sidang Selesai
-
Tampil di Ultraverse Festival, Bernadya Gugup Nyanyikan Lagu Baru
-
Jennifer Coppen Kecewa Eks Mertua Bahas Kamari Panggil Justin Hubner 'Papa' di TikTok
-
Irfan Hakim Pegang Kartu AS Denada Soal Ressa, Ogah Bocorkan Demi Netralitas
-
Mimi Peri Tolak Oplas Biar Cantik, Takut Bohongi Tuhan
-
Mengenal 4 Karakter Baru Bridgerton Season 4, Kunci Konflik Cinta Benedict
-
Curhat Pilu Nurul Akmal Hanya Diangkat PPPK Paruh Waktu: Apakah Aku Tidak Pantas?
-
Sudrajat Penjual Es Gabus Ketahuan Banyak Bohong, Deddy Corbuzier Batal Kasih Bantuan