5. Green Mothers' Club (2022)
Green Mothers' Club adalah drama terbaru Kim Gyu Ri yang tayang di JTBC dan Netflix mulai 6 April sampai 26 Mei 2022 lalu. Drama ini mengisahkan tentang hubungan berbahaya antara orang tua di sekolah dasar setempat dan sisi gelap tersembunyi dari komunitas yang terlihat ramah ini.
Lee Yo Won, Chu Ja Hyun, Jang Hye Jin, dan Joo Min Kyung juga membintangi drama ini sebagai para ibu dengan kepribadian berbeda. Kim Gyu Ri sendiri memainkan peran sebagai Seo Jin Ha, mantan teman sekaligus saingan Lee Eun Pyo (Lee Yo Won). Dia tinggal di penthouse mewah dan memiliki suami yang tampan dan anak yang jenius. Selain Seo Jin Ha, Kim Gyu Ri juga memainkan peran ganda sebagai Rhea.
Itu dia beberapa drama terbaru Kim Gyu Ri, pemain drakor Green Mothers' Club yang ulang tahun hari ini. Adakah drama terbaru Kim Gyu Ri favoritmu di atas? Jangan lupa nonton drama Kim Gyu Ri di hari ultahnya ya, happy birthday!
Kontributor : Yoeni Syafitri Sekar
Berita Terkait
-
Kado Ultah Anti-Mainstream: 10 Ide Unik Biar Bestie Gak Cuma Bilang 'Makasih'
-
Misteri Karangan Bunga Andre Taulany, Akhirnya Kena Batunya
-
Prompt Gemini AI untuk Foto Ulang Tahun, Hasil Natural dan Elegan
-
FaSEAon Fusion Jadi Tema Ulang Tahun ke-3 By The Sea PIK
-
Momen Kejutan Ultah saat Verrell Bramasta Salat jadi Omongan, Netizen Perdebatkan Sajadah
Terpopuler
- 3 Fakta Menarik Skuad Timnas Indonesia Jelang Duel Panas Lawan Arab Saudi
- Usai Temui Jokowi di Solo, Abu Bakar Ba'asyir: Orang Kafir Harus Dinasehati!
- 15 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 27 September 2025, Kesempatan Raih Pemain OVR 109-113
- 30 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 28 September: Raih Hadiah Prime Icon, Skill Boost dan Gems Gratis
- Ingatkan KDM Jangan 'Brengsek!' Prabowo Kantongi Nama Kepala Daerah Petantang-Petenteng
Pilihan
-
Emas Antam Tembus Level Tertinggi Lagi, Hari Ini Dibanderol Rp 2.234.000 per Gram
-
Tata Cara Menaikkan Bendera Setengah Tiang dan Menurunkan Secara Resmi
-
Harga Emas Hari Ini: UBS dan Galeri 24 Naik, Emas Antam Sudah Tembus Rp 2.322.000
-
Misi Bangkit Dikalahkan Persita, Julio Cesar Siap Bangkit Lawan Bangkok United
-
Gelar Pertemuan Tertutup, Ustaz Abu Bakar Baasyir Ungkap Pesan ke Jokowi
Terkini
-
Tasya Farasya Ungkap Fakta Soal Konten Uang Bulanan di Amplop, Ternyata Bukan dari Ahmad Assegaf
-
Ayah Ayu Ting Ting Pakai Perhiasan Bak Toko Emas Berjalan, Dapat Peringatan: Hati-Hati Ain
-
Rumah Tangga Deddy Corbuzier dan Sabrina Diisukan Retak, Dulu Pacaran Diam-Diam Tanpa Restu Orangtua
-
Anak Pertamanya Sudah Lahir, Billy Syahputra Panggil Si Kecil Sang Gladiator Junior
-
Riri Riza Spill El Putra Sarira dan Leya Princy Asyik Berduaan di Busan
-
7 Drama tvN dengan Rating Tinggi, Terbaru Bon Apptit Your Majesty
-
Jauh-jauh dari India, Lamaran Vlogger Ini Ditolak Gadis Baduy
-
Bon Appetit Your Majesty Berakhir, Salam Perpisahan Manis dari Yoona dan Lee Chae Min Curi Perhatian
-
Dari 'Radja' ke 'Benci Mencinta': Loh Kok Tum Band Bawa Nostalgia dan Kejutan di W Super Club
-
Film Rangga & Cinta Jadi Kado Wisuda Buat El Putra Sarira