Suara.com - Erina Gudono belakangan ini viral lantaran kedekatannya dengan anak bungsu Presiden Jokowi, Kaesang Pangarep. Mereka dikabarkan sedang berpacaran.
Bahkan baru-baru ini, keduanya dikabarkan bakal segera menikah. Isu ini berhembus setelah Kahiyang Ayu mengunggah foto sang adik bersama Erina Gudono dengan caption, 'One step closer'.
Tak heran kehidupan pribadi termasuk sumber kekayaan Erina Gudono langsung bikin penasaran. Apalagi dia digadang-gadang bakal segera menjadi menantu Presiden Jokowi.
Untuk itu, mari simak ulasan perihal sumber kekayaan Erina Gudono berikut ini.
1. Bekerja di J.P. Morgan
Erina Gudono diketahui bekerja di J.P. Morgan sebagai Finance Analyst berdasarkan profil Linkedin. Itu merupakan perusahaan global yang bergerak di layanan keuangan.
Sebelumnya, Erina Gudono juga sempat bekerja sebagai Project at Payment System Policy Departement dan Assistant Manager Apprenticeship Bank Indonesia.
Lalu dia juga pernah bekerja di Tokopedia sebagai Associate Brand Strategist.
Tak heran sih mengingat Erina Gudono merupakan lulusan S2 dari Columbia University.
Baca Juga: Perjalanan Cinta Kaesang dan Erina Gudono, Tebar Kode Bakal Segera Menikah?
2. Finalis Puteri Indonesia
Erina Gudono merupakan finalis dari Puteri Indonesia DIY 2022. Karenanya dia sering mengisi banyak seminar penting.
Di samping itu, dia juga aktif menyuarakan isu-isu sosial. Erina Gudono dikenal menjadi advokat pendidikan inklusif di Takesbook Indonesia, Komunitas Sekolah Marjinal, dan Harapan Fian Yogyakarta.
3. Selebgram
Salah satu sumber kekayaan Erina Gudono lainnya adalah dari Instagram. Punya pengikut yang cukup banyak, Erina Gudono juga sering menerima banyak endorse.
4. Anak profesor
Berita Terkait
-
Asal-usul Ondel-Ondel Betawi, Jadi Tema Acara Ultah Pertama Anak Kaesang Pangarep
-
Rayakan Ultah Pertama Bebingah, Adu Gaya Selvi Ananda dan Erina Gudono
-
PSI Partai Doyan Gimik, Analis Bongkar Strategi 'Bapak J' Cuma Jualan Nama Jokowi-Kaesang
-
Segera Diumumkan Kaesang jadi Ketua Dewan Pembina PSI, 'Bapak J' Disebut Sosok Istimewa, Jokowi?
-
Soal Sosok J Ketua Dewan Pembina PSI, Raja Juli: Nanti Mas Ketum Yang Akan Umumkan ke Publik
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 5 Bek Kanan Terbaik Premier League Saat Ini: Dominasi Pemain Arsenal
Pilihan
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
-
Mahfud MD Bongkar Sisi Lain Sri Mulyani: Sebut Eks Menkeu 'Terlalu Protektif' ke Pegawai Bermasalah
Terkini
-
Malam Ini di Trans TV: Nostalgia Aksi Bareng Clint Eastwood dan Charlie Sheen di The Rookie
-
Ghost Rider: Spirit Of Vengeance: Misi Rahasia Nicolas Cage di Eropa Timur, Malam Ini di Trans TV
-
Gugatan Cerai Raisa Terancam Ditolak Hakim, Ini Alasannya
-
Dari Kandang Sapi ke Kerajaan Bisnis: Intip Kisah Inspiratif Shofi WJ alias Mba Madura yang Viral
-
Rumah dan Kliniknya Banjir Karangan Bunga Berisi Fitnah, Dokter Oky Pratama Lapor Polisi
-
Ria Ricis Ketakutan Dijodoh-jodohkan dengan Na Daehoon
-
Pesan Haru Onadio Leonardo untuk Istri saat Digiring Polisi
-
Heboh Anak Disentil Justin Hubner, Jennifer Coppen Beri Klarifikasi dan Pembelaan
-
Ogah Tangannya Kotor, Raisa Biarkan Netizen Bongkar Perselingkuhan Pasangannya
-
Ditangkap, Onadio Leonardo Titip Salam untuk Habib Jafar dan Deddy Corbuzier: Sorry Banget