Suara.com - Betrand Peto mengagetkan publik kala membagikan deretan momen ulang tahun ibundanya, Sarwendah. Ada satu foto yang ditandai netizen sebagai foto yang meresahkan.
Putra angkat Sarwendah dan Ruben Onsu itu memang tak pernah luput berbagi kebahagiaan keluarganya. Ia pun banyak mengunggah foto pesta ulang tahun Sarwendah yang jatuh pada 29 Agustus lalu.
Terlihat Sarwendah ditutup matanya ketika diajak ke lokasi acara. Istri Ruben Onsu itu dituntun oleh Betrand Peto sampai ke depan meja yang sudah dihias dengan bunga dan kue ulang tahun cantik.
Sarwendah terlihat begitu bahagia ketika melihat kejutan yang sudah disiapkan oleh orang-orang terdekatnya. Ia menerima begitu banyak cinta dari suami, anak-anaknya, serta keluarga yang hadir.
"Birthday bunda," tulis Betrand Peto sambil menambahkan emoji hati, Selasa (30/8/2022).
Postingan Betrand Peto lantas menuai banyak komentar dari netizen. Menariknya, tidak sedikit netizen yang kompak menyoroti slide ke-7 dari unggahan penyanyi berbakat tersebut.
Rupanya di slide ke-7 ada sosok yang spesial, yakni Anneth Delliecia. Penyanyi cantik itu memang diketahui bersahabat dekat dengan Betrand Peto dan sering menghabiskan waktu bersama keluarga Ruben Onsu.
"Kaget lihat slide 7," celetuk netizen. "Slide 7 bunda dan calon bunda dari anak-anak ya Nyo," goda yang lain. "Hbd bunda, eh ada apaan tuh slide 7," komentar netizen.
"Slide 7 meresahkan (emoji jatuh cinta)," tulis netizen. "Slide 7 sangat menyenangkan ya gaes ya," komentar lainnya. "Fokus ke slide 7," pungkas yang lain.
Baca Juga: Kuncir Satu Nggak Bisa Ditawar, Begini Momen Huru-hara Sarwendah Mengikat Rambut Putrinya
Sementara itu, Sarwendah tak hanya mendapat kejutan pesta ulang tahun yang meriah. Mantan member Cherrybelle itu juga diberi kejutan tengah malam pada Senin (29/8/2022).
Berita Terkait
-
Kuncir Satu Nggak Bisa Ditawar, Begini Momen Huru-hara Sarwendah Mengikat Rambut Putrinya
-
Porsi Bekal Sekolah Anak yang Disiapkan Sarwendah Bikin Salfok, Diyakini Bisa Bikin Satu Kelas Kenyang
-
Bagikan Keseharian, Baju Sarwendah saat Antar Anak Sekolah Bikin Salut
-
Istri Ruben Onsu yang Terkenal Tajir, Baju Sarwendah saat Antar Anak Sekolah Sederhana Banget
-
Momen Haru Ruben Onsu Peluk dan Cium Betrand dan Thalia saat Antarkan Sekolah, Netizen: Didikan Yang Baik
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Anime Legendaris 5 Centimeters Per Second Tayang Ulang Januari 2026, Ini Sinopsisnya!
-
Review Penunggu Rumah: Buto Ijo, Upaya Gandhi Fernando Angkat Mitologi yang Terlupakan.
-
Viral Pengakuan Netrzen Lihat dr Richard Lee Jalan Bareng Cewek Muda di Bali
-
Pakai Aplikasi Zangi, Ammar Zoni Ungkap Cara Hubungi Pacar dari Lapas
-
Inara Rusli Blak-blakan soal Nikah Siri dengan Insanul Fahmi: Semua yang Beredar Hoaks
-
Bocor di Medsos, Dokumen Ini Bongkar Kronologi Perceraian Ridwan Kamil dan Atalia Praratya
-
Sinopsis Film Send Help: Teror Bertahan Hidup di Pulau Terpencil Versi Sam Raimi
-
6 Film Rachel Amanda, Suka Duka Tawa Baru Tayang di Bioskop
-
NCTzen Merapat! Ini Daftar Harga Tiket Konser Solo Taeyong NCT di Jakarta
-
Siap-Siap! Korea 360 Mulai Kirim E-Ticket Gratis Konser HUG K-Pop Concert