Suara.com - Tingkah laku Rayyanza Malik Ahmad tak pernah gagal bikin gemas. Seperti baru-baru ini, putra bungsu Raffi Ahmad dan Nagita Slavina itu cemburu saat pengasuhnya, Sus Rini menggendong anak Caca Tengker.
Karena terbiasa bersama Sus Rini, Rayyanza rupanya sudah memiliki sifat posesif terhadap pengasuhnya itu. Bisa dilihat dari video yang beredar baru-baru ini.
"Rayyanza posesif sejak bayi," tulis akun gosip dikutip, Sabtu (3/9/2022).
Dalam video, bocah yang akrab disapa Cipung itu menangis saat digendong sang nenek, Rieta Amilia. Cipung ternyata cemburu melihat Sus Rini menggendong sepupunya, Aruni Damani Tamin.
Lucunya, Cipung menangis tanpa mengeluarkan air mata. Dan begitu digendong Sus Rini, adik Rafathar itu langsung anteng alias berhenti menangis.
Warganet pun gemas melihat sifat posesif yang mulai ditunjukkan Cipung terhadap pengasuhnya.
"Cipung udah sayang Sus Rini," komentar akun @sussilawati90.
"Waah Sus Rini bakal jadi Mbak Lala kedua versi Rayyanza," sahut akun @aqilazalea_jennaira.
"Malah dia ngelihat maknya, mbak Gigi gendong Ameena (anak Aurel Hermansyah) nggak sampai nangis gitu, hanya marah minta digendong juga," tulis akun @lenatan460.
Baca Juga: Rayyanza Mencuri Perhatian Warganet Dengan gaya Mirip Dilan, Ada Yang Mau Menjadi Mileanya?
Sus Rini sendiri sempat jadi perbincangan karena pola asuh yang diterapkan pada Rayyanza. Dia menjadwal kegiatan sehari-hari Cipung dengan amat terperinci, membuat warganet kagum.
Kontributor : Chusnul Chotimah
Berita Terkait
-
Menilik Harga Hampers Ulang Tahun Rayyanza, Isinya Bikin Tamu Undangan Terkejut
-
Gemesin! Rayyanza Jadi Host Podcast, Obrolannya Sama Sus Rini Bikin Ngakak!
-
Suara Lily Bikin Meleleh, Ini Pesan Haru Anak-Anak di Anniversary Raffi Ahmad dan Nagita
-
Rayyanza Malik Ahmad Sekolah di Mana? Sudah Pandai Mengaji Al-Fatihah
-
Punya Bakat Playboy, Raffi Ahmad Akui Hobi 'Ngecengin' Kakak Kelas saat SMA
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Siap Tayang Lebaran 2026, Produksi Danur: The Last Chapter Dibuat Gila-gilaan
-
Perankan Aisyah di Ahlan Singapore, Rebecca Klopper Ungkap Rencana Berhijab di Masa Depan
-
Makin Menawan! 7 Potret Maternity Shoot Aurelie Moeremans di California
-
Pecah Telur! 10 Aktor Perdana Menang Golden Globe Awards
-
Sinopsis Hamnet, Film Drama Terbaik di Ajang Golden Globes 2026
-
Shandy Aulia Tenteng Tas Rp4 Miliar Bikin Ribut, Gigi dan Syahrini Belum Punya?
-
Aulia Sarah Jadi Bidan Ketiban Sial, Film Sengkolo Petaka Satu Suro Kuras Emosi
-
Kaitan Buku Broken Strings Aurelie Moeremans dengan Isu Child Grooming yang Seret Nama Aliando
-
Sinopsis Catch Me If You Can: Drama Kriminal di Netflix yang Masih Layak Dinikmati di 2026
-
Killerman: Liam Hemsworth Jadi Pencuci Uang Amnesia dan Diburu Polisi Korup, Malam Ini di Trans TV