Suara.com - Seorang anak selalu ingin membahagiakan orangtuanya. Terkadang dengan berbagai cara mereka lakukan demi membahagiakan ayah dan ibunya.
Dengan kekayaan yang dimiliki, seorang artis bisa membelikan apa pun keinginan orangtua. Salah satunya dengan membelikan mobil.
Nah siapa saja artis yang memberikan hadiah mobil untuk orangtua? Berikut rangkumannya:
1. Raffi Ahmad
Artis beri hadiah mobil untuk orang tua (Instagram/erigostore)
Raffi Ahmad pernah memberi sebuah mobil mewah untuk ibunya, Amy Qanita. Berjenis Mercedes GLE 250d tersebut dibeli dengan harga Rp1,5 miliar.
2. Baim Wong
Artis beri hadiah mobil untuk orang tua (YouTube/Baim Paula)
Baim Wong membeli mobil BMW 3201 keluaran tahun 2017 untuk orangtua. Dibeli secara cash, harga mobil tersebut senilai Rp250 juta.
3. Atta Halilintar
Artis beri hadiah mobil untuk orang tua [Suara.com/Adiyoga Priyambodo]
Bersama adik-adiknya, Atta Halilintar membeli mobil Mercedes Benz Sprinter A3 senilai Rp3,5 miliar. Atta dan adik-adiknya yang disebut Gen Halilintar memang dikenal amat berbakti pada kedua orangtuanya.
4. Rizky Febian
Artis beri hadiah mobil untuk orang tua (Instagram/rizkyfbian)
Meski Sule mampu membelinya sendiri, Rizky Febian memberikan mobil sebagai permintaan maaf karena jarang pulang. Dengan popularitas sebagai salah satu penyanyi muda ternama, Rizky Febian bisa membelikan mobil BMW hitam dengan harga Rp1,5 miliar untuk Sule.
Berita Terkait
-
Nagita Slavina Dirujak Netizen Gegara Video Salah Gerakan Wudhu
-
Trauma KDRT Suami Pertama, Yuni Shara: Aku Nggak Tahu Rasanya Orgasme
-
Verrell Bramasta Teriak Melengking Saat Main Pingpong Bareng Rizky Nazar, Warganet: Khodam Lucinta Luna Tertukar
-
Kalahkan Raffi Ahmad dalam Survei, Budi Dalton Ngaku Sudah Ditelepon Partai Politik
-
Digosipkan Jalan dengan Raffi Ahmad, Nita Gunawan Salting Dipuji Kak Deddy Dibilang Mirip Agnez Mo
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Makin Menawan! 7 Potret Maternity Shoot Aurelie Moeremans di California
-
Pecah Telur! 10 Aktor Perdana Menang Golden Globe Awards
-
Sinopsis Hamnet, Film Drama Terbaik di Ajang Golden Globes 2026
-
Shandy Aulia Tenteng Tas Rp4 Miliar Bikin Ribut, Gigi dan Syahrini Belum Punya?
-
Aulia Sarah Jadi Bidan Ketiban Sial, Film Sengkolo Petaka Satu Suro Kuras Emosi
-
Kaitan Buku Broken Strings Aurelie Moeremans dengan Isu Child Grooming yang Seret Nama Aliando
-
Sinopsis Catch Me If You Can: Drama Kriminal di Netflix yang Masih Layak Dinikmati di 2026
-
Killerman: Liam Hemsworth Jadi Pencuci Uang Amnesia dan Diburu Polisi Korup, Malam Ini di Trans TV
-
Sinopsis Tarung Sarung di Vidio: Pertarungan Harga Diri dan Cinta dalam Tradisi Budaya
-
Bloodshot Malam Ini: Vin Diesel Bangkit dari Kematian dan Jadi Robot dengan Kekutan Super