Suara.com - Setiap pasangan suami istri memang tidak bisa terlepas dari masalah rumah tangga. Termasuk pula yang dihadapi Rezky Aditya dan Citra Kirana.
Menjalani pernikahan selama tiga tahun, rupanya Rezky Aditya dan Citra Kirana sudah menemukan cara untuk menangani masalah yang dihadapi keduanya.
"Setiap rumah tangga itu ada ujiannya masing-masing sih," kata Citra Kirana ditemui di Hard Rock Cafe, Jakarta Selatan pada Jumat (21/10/2022).
Menimpali ucapan sang istri, Rezky Aditya langsung menjawab, "Ya kita laluin pegangan tangan nggak sih?"
Citra Kirana lantas mengulurkan tangan dan disambut Rezky Aditya. Pasangan ini pun saling tersenyum satu sama lain.
Selain kemesraan tersebut, Citra Kirana menerangkan komunikasi adalah kuncinya. Segala masalah apapun bisa mereka bicarakan secara baik-baik, sehingga permasalahan pun bisa selesai.
"Kami selalu berkomunikasi sebelum tidur, ada hal kecil, diomongin langsung. Kalau ada hal-hal yang besar, kami bicarakan dan cari jalan keluarnya," terang Citra Kirana.
Citra Kirana menambahkan, adanya rasa percaya terhadap pasangan juga menjadi penguat pondasi rumah tangga mereka.
"Itu kunci utama, harus saling percaya satu sama lain dan respect sih. Sama-sama harus bersyukur sama apa yang sudah kita punya," terang ibu satu anak ini.
Baca Juga: Cemburu Lihat Rezky Aditya Beradegan dengan Cewek Lain, Citra Kirana Ajukan Syarat Akting?
Berita Terkait
-
Jadi Pemain Baru di Air Mata di Ujung Sajadah 2, Daffa Wardhana Akui Deg-degan
-
Kenang Rasa Kehilangan Suami di 'Air Mata di Ujung Sajadah 2', Citra Kirana: Amit-Amit!
-
Deretan Tokoh Publik yang Menempuh Tes DNA di Tengah Skandal Anak Kandung
-
Ridwan Kamil Terima Hasil Hari ini, Apa Kabar Tes DNA Rezky Aditya?
-
Berani Banget! Anak Citra Kirana Kejar Angsa Sampai Kocar-kacir
Terpopuler
- 7 Rekomendasi Mobil Keluarga Tahan Banting Anti Mogok, Mulai Rp 60 Jutaan
- Makan Bergizi Gratis Berujung Petaka? Ratusan Siswa SMAN 1 Yogyakarta Keracunan Ayam Basi
- 23 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 17 Oktober: Klaim 16 Ribu Gems dan Pemain 110-113
- Jepang Berencana Keluar dari AFC, Timnas Indonesia Bakal Ikuti Jejaknya?
- Muncul Dugaan Kasus Trans7 vs Ponpes Lirboyo untuk Tutupi 4 Kasus Besar Ini
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Curigai Permainan Bunga Usai Tahu Duit Pemerintah Ratusan Triliun Ada di Bank
-
Pemerintah Buka Program Magang Nasional, Siapkan 100 Ribu Lowongan di Perusahaan Swasta Hingga BUMN
-
6 Rekomendasi HP 2 Jutaan Memori Besar untuk Orang Tua, Simpel dan Aman
-
Alhamdulillah! Peserta Magang Nasional Digaji UMP Plus Jaminan Sosial dari Prabowo
-
Kabar Gembira! Pemerintah Guyur BLT Ekstra Rp30 T, 17 Juta Keluarga Baru Kebagian Rezeki Akhir Tahun
Terkini
-
Fear the Night: Ketika Pesta Lajang Berubah Jadi Pertarungan Hidup Mati, Malam Ini di Trans TV
-
Hubungannya Unik dengan Sang Ibu, Keanu AGL Cerita Pernah Diteriaki Maling
-
5 Alasan Harus Tonton Film Whats Up with Secretary Kim, Adaptasi Drakor Populer
-
Ashanty Tak Gentar Digugat Rp100 Miliar oleh Eks Karyawan: Cuma Strategi Tutupi Kesalahan
-
Sinopsis Our Golden Days: Jung Il Woo Terlibat Cinta Segitiga, Segera di Netflix
-
Jule Selingkuh, Na Daehoon Kelimpungan Urus 3 Anak Sendirian
-
Mau Jenguk, Pacar Ammar Zoni Ungkap Prosedur Kunjungan ke Lapas Nusakambangan
-
Siapa Habib Umar bin Hafidz? Ulama Besar yang Bikin Ribuan Jamaah Tumpah di Monas
-
Status Tersangka Tak Bikin Ciut, Ayu Bakal Gugat Ashanty Rp100 Miliar
-
Safrie Ramadan, Petinju Diduga Selingkuhan Julia Prastini Tanding Hari Ini, Penonton Siap Kasih Ini