Suara.com - Kartika Putri dan Habib Usman Bin Yahya baru saja menyambut kelahiran anak kedua mereka, Khadeejah Aaliyah Basira pada 16 Oktober 2022. Bayi berjenis kelamin perempuan itu lahir dengan berat 3,55 kilogram dan panjang 51 sentimeter.
Kini, anak kedua Kartika Putri dan Habib Usman sudah hampir berusia satu bulan. Sang artis pun mulai merasakan suka duka setelah mengambil peran sebagai ibu menyusui lagi.
Pertama, Kartika Putri sempat mengalami baby blues meski sudah berpengalaman saat menyusui anak pertamanya, Khalisa Aghnia Bahira.
Kedua, Kartika Putri juga harus menghadapi kecemburuan Khalisa Aghnia Bahira kepada sang adik. Ia seringkali tak mau mendengar nasehat ibunya saat ingin menunjukkan rasa sayang ke Khadeejah Aaliyah Basira.
Lantas seperti apa lika-liku yang dihadapi Kartika Putri dalam merawat anak keduanya? Benarkah Habib Usman Bin Yahya tidak memberi dukungan moral saat ia terkena baby blues?
Berikut hasil perbincangan dengan Kartika Putri:
Bagaimana perkembangan anak kedua?
Alhamdulillah yang ini badannya lebih besar dari Khalisa, kayak sudah anak umur berapa bulan.
Proses adaptasi sebagai ibu menyusui seperti apa?
Baca Juga: 7 Artis Umrah saat Hamil, Sempat Keguguran Paula Verhoeven Sempat Dilarang Terbang
Alhamdulillah sudah mulai nggak tidur. Untung Khalisa kooperatif. Cuma ya belum bisa dibilangin.
Khalisa belum bisa diberi pengertian dalam hal apa?
Jadi misal dia mau cium, ya asal cium saja terus-terusan. Padahal dia lagi flu. Nanti kalau dilarang dia ngambek, nangis.
Khalisa mulai ada rasa cemburu ke adiknya?
Khalisa kalau cemburu ke abahnya. Kalau aku gendong atau nyusuin adiknya, Khalisa nggak apa-apa. Tapi kalau abahnya gendong adiknya, Khalisa langsung nangis.
Sifat anak kedua mulai kelihatan?
Berita Terkait
-
Suami Sebut Ngidam Tipu Daya Setan, Kartika Putri Beri Klarifikasi
-
Kartika Putri Bela Habib Usman yang Sebut Ngidam Sebagai Tipu Daya Setan
-
Ngidam dalam Pandangan Islam, Benarkah Tipu Daya Setan seperti Disebut Suami Kartika Putri?
-
Bikin Bumil Sakit Hati, Habib Usman Suami Kartika Putri Sebut Ngidam Tipu Daya Setan
-
Surat Wasiat dari Bandung: Saat 'Baby Blues' Bukan Cuma Rewel Biasa dan Jadi Alarm Bahaya
Terpopuler
- 10 Sunscreen untuk Flek Hitam Terlaris di Shopee yang Bisa Kamu Coba
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- Lebih Murah dari Innova Zenix: 5 Mobil 7 Seater Kabin Lega Cocok untuk Liburan Keluarga Akhir Tahun
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- 7 Mobil 8 Seater Termurah untuk Keluarga, MPV hingga SUV Super Nyaman
Pilihan
-
Tukin Anak Buah Bahlil Naik 100 Persen, Menkeu Purbaya: Saya Nggak Tahu!
-
Menkeu Purbaya Mau Tangkap Pelaku Bisnis Thrifting
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
Terkini
-
Relate Banget! Video Suami Cari Kunci Motor Ini Gambarkan Realita Rumah Tangga Sesungguhnya
-
Film Chainsaw Man: Reze Arc Guncang Box Office Global, Tembus Pendapatan $100 Juta
-
Perjalanan Kasus Pemerasan dan TPPU Nikita Mirzani vs Reza Gladys, Sidang Vonis Digelar Hari Ini
-
Di Tengah Isu Body Shaming, Nelly Furtado Umumkan Pensiun dari Panggung Musik
-
Tom Cruise dan Ana de Armas Putus, Diduga karena Keyakinan yang Berbeda
-
Marshanda Bongkar Sisi Gelap Akting, Hidup Hancur Bila Tak Segera Lepas Karakter di Film
-
Bukan Gagal, Ini Alasan Sebenarnya Sara Wijayanto dan Demian Aditya Setop Program Hamil
-
3 Fakta Amanda Manopo Diserang Hal Mistis Sebelum Menikah dengan Kenny Austin
-
15 Film Indonesia Tayang November 2025 di Bioskop, Ada Pangku hingga Agak Laen 2
-
Kelakar Jonathan Latumahina Usai Lihat Chicco Jerikho Jadi Dirinya di Film 'Ozora'