Suara.com - Denise Chariesta belum mau berhenti membicarakan sosok RD, lelaki yang pernah menjadi kekasih gelapnya selama empat tahun.
Dalam unggahan Insta Story baru-baru ini, pengusaha bunga itu menyinggung Denny Sumargo yang ia anggap tidak netral.
Kata Denise, Denny Sumargo batal menayangkan podcast saat dirinya menjadi bintang tamu.
"Densu nggak tayangin gue, padahal apa coba bedanya topik sama Arap, yang juga tentang perselingkuhan?" tanya Denise Chariesta, mengutip Instagram Story yang diunggah Selasa (8/11/2022).
Balasan tersebut merupakan jawaban untuk pertanyaan warganet tentang kapan Denise Chariesta akan berhenti membahas RD, sosok yang diduga Regi Datau.
Meski tidak menjawab secara langsung, namun Denise Chariesta justru menyebut bahwa ia hampir saja tak ingin melanjutkan koar-koar masalah hubungannya dengan RD.
"Gue udah hampir mau berhenti dari kemaren-kemaren. Tapi gue makin merasa orang mau gue bungkam gue ya gue janji ama diri gue sendiri, gue akan speak up sendiri sampe semua terkupas dengan kejujuran."
Tak hanya itu, perempuan berusia 30 tahun itu juga sadar bahwa dirinya menghadapi orang kaya, yang memiliki banyak teman.
"Gak ada yang netral karena pihak sana orang kaya dan temen? Berarti lo semua pelindung predator," tulis Denise sebagai awalan.
Kini Denise mengaku semakin tertantang untuk mengungkap hubungan gelapnya dengan RD di masa lalu.
Sejak Denise Chariesta mengungkap hubungan gelapnya dengan pria berinisial RD, banyak nama artis yang ikut terseret. Salah satunya Luna Maya.
Sementara Luna Maya dituduh telah memboikot Denise Chariesta dari semua podcast artis demi membela istri Regi Datau, yaitu Ayu Dewi.
Berita Terkait
-
Sinopsis Suzzanna: Santet Dosa di Atas Dosa, Ketika Dendam Berujung Teror
-
6 Film Tayang Lebaran 2026, Prilly Latuconsina dan Luna Maya Berhadapan di Genre Horor
-
Kaleidoskop 2025: 20 Artis Lamaran di Tahun Ini, Sebagian Telah Resmi Menikah
-
Denise Chariesta Operasi Plastik di Wajah, Klaim Habiskan Rp1 Miliar
-
10 Gaun Pernikahan Artis di 2025 yang Cocok Jadi Referensi, dari Ball Gown hingga Minimalis Elegan
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
Terkini
-
Raket vs iPhone, Beda Kelas Hadiah Salshabilla Adriani dan Ibrahim Risyad Jadi Sorotan
-
Sinopsis Love Between Lines, Dracin Terbaru Tayang Januari 2026 di iQIYI
-
Meninggal di Tempat Pijat, Ayah Venna Melinda Ternyata Punya Riwayat Sakit Jantung
-
5 Kronologi Kasus Richard Lee vs Doktif, Saling Lapor Berujung Tersangka
-
Sukses di Box Office, The Housemaid Resmi Garap Sekuel Berjudul The Housemaids Secret
-
Mosul Malam Ini di Trans TV: Potret Brutal dan Otentik Perjuangan Tim SWAT Irak Melawan ISIS
-
Tubuh Mendadak Kaku, Kronologi Lengkap Meninggalnya Ayah Venna Melinda di Tempat Pijat
-
Sempat Merasa Tertekan, Wavi Zihan dan Angga Yunanda Curhat Sulitnya Main Film Horor Komedi
-
The Ambush (Al Kameen): Ketegangan Brutal di Lembah Yaman, Malam Ini di Trans TV
-
Sinopsis Number One: Saat Masakan Ibu Jadi Hitung Mundur Kematian