Suara.com - Keharmonisan dan kebersamaan Rizky Febian dengan kekasihnya, Mahalini Raharja sering menjadi sorotan publik.
Baik Mahalini Raharja maupun Rizky Febian terlihat sering mendampingi satu sama lain ketika manggung dan melakukan aktivitas lainnya.
Baru-baru ini, Rizky Febian pun terlihat ikut dalam syukuran rumah baru Mahalini Raharja yang dilakukan dalam tradisi Hindu.
Seperti yang kita tahu, Mahalini Raharja adalah seorang penyanyi jebolan Indonesian Idol asal Bali yang menganut agama Hindu. Sedangkan, Rizky Febian menganut agama Islam.
Meskipun pasangan penyanyi muda ini terlihat saling menghormati keyakinan masing-masing, namun tak sedikit dari para penggemar yang berharap mereka bersama dalam hubungan pernikahan.
Momen syukuran rumah Mahalini membuat warganet bertanya-tanya mengenai hubungan Rizky Febian yang berbeda agama akan berlanjut ke jenjang pernikahan atau berpisah.
"Udah tahu temboknya tinggi masih juga dipaksain manjat, nanti kalau jatuh baru menyesal," kata @fajriah***.
"Kira-kira bakal murtad atau mualaf? Apa malah nggak jadi?" kata @mukamadimu****.
"Harus berpikir ulang kamu @rizkyfbian jangan ikuti hawa napsu, tembok itu terlalu tinggi," kata @yetoes****.
Baca Juga: Denise Chariesta Sebut Luna Maya cs Gerombolan Domba: Gue Mah Singa!
"Bisa ga si ki, aku gamau kamu lebih sakit nantinya, tinggi banget," kata @crrab**.
Sebelumnya, Sule, ayah Rizky Febian juga telah menyarankan anaknya untuk segera menikah dengan Mahalini bila memang sudah cocok.
Sebab, Sule melihat Rizky Febian dan Mahalini sering bersama dan lengket. Namun, anak Sule masih ingin berkarir untuk mengumpulkan tabungan.
Berita Terkait
-
Duet Lintas Generasi Krisdayanti dan Mahalini di Lagu Mencintaimu: Merinding Parah
-
Sule Disebut Ingin Menikah Lagi dengan DJ, Mahalini Refleks Nyebut!
-
Reaksi Spontan Mahalini saat Dengar Sule Ingin Nikah dengan DJ Lagi: Astaghfirullahalazim!
-
3 Fakta Menarik Arijit Singh, Penyanyi India yang Tak Dikenali Juri Indonesian Idol
-
Sempat Dihujat dan Dinilai Tak Sopan Sebagai Menantu, Mahalini Bongkar Hubungan Aslinya dengan Sule
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
Terkini
-
Andien Ungkap Trauma Masa Lalu Usai Membaca Buku 'Broken Strings' Aurelie Moeremans
-
Ceritanya Viral, Begini Cara Beli Buku Fisik Broken Strings Karya Aurelie Moeremans
-
Mengenal Sosok Tata Cahyani: Mantan Menantu Soeharto yang Kini Jadi Mertua DJ Patricia Schuldtz
-
ALPHA DRIVE ONE Resmi Debut, Arno Absen Tampil Akibat Patah Tulang
-
Iklan Lawas Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Viral, Diduga Awal Kisah Buku Broken Strings
-
Timothy Ronald Dipolisikan Kasus Dugaan Penipuan Kripto, Kerugian Tembus Rp 3 Miliar
-
Inara Rusli Sebut Janda Tak Wajib Pakai Wali Nikah, Ustaz Derry Sulaiman: Tidak Sah Hukumnya!
-
BoA Hengkang dari SM Entertainment, Tutup Perjalanan Seperempat Abad
-
Kepala Putus hingga Masuk Peti, Prilly Latuconsina Syok Baca Naskah Danur: The Last Chapter
-
Film Suka Duka Tawa Tawarkan Buy 1 Get 1 Free di m.tix, Cek Syaratnya