Suara.com - Belakangan ini, rumah tangga Syahrini dan Reino Barack dikabarkan retak. Bahkan, akta cerai diduga milik mereka pun sempat tersebar di media sosial.
Sebuah akun TikTok mengunggah video dengan narasi bahwa Syahrini dan Reino Barack akan bercerai.
"Seiringnya waktu, Syahrini dan Reino Barack jarang sekali terekspos di media sosial. Bahkan, jarang banget mengunggah kemesraannya," bunyi narasi video yang diunggah akun TikTok @reza_delapan, 20 November 2022 lalu.
Kemudian, video tersebut juga memperlihatkan sebuah akta perceraian yang diduga milik Reino Barack dan Syahrini lengkap dengan tanda tangan dan cap stempel.
"Dari situ kecurigaan muncul Syahrini dan Reino Barack dikabarkan sedang mengurus perceraiannya akhirnya sampai kepada publik dan beredar luas di media sosial," lanjutnya.
Akta perceraian diduga milik Syahrini dan Reino Barack yang beredar di media sosial itu memang tidak terlihat jelas. Namun, warganet sudah menduga akta perceraian itu milik mereka.
Di tengah isu perceraian itu, Syahrini baru saja mengunggah foto mesranya dengan suami, Reino Barack di Instagram.
Dalam foto unggahannya terlihat Syahrini sedang duduk bersebelahan dengan Reino Barack yang merangkulnya.
"Salaam Jummah Mubarak From Tokyo," tulis Syahrini dalam unggahannya, Jumat (25/11/2022).
Baca Juga: 3 Pria Idaman yang Pernah Berhubungan dengan Ayu Dewi, Ternyata Pernah Dekat dengan Nicholas Saputra
Syahrini juga mengunggah kemesraannya berpelukan dengan Reino Barack di Instagram Story.
Unggahan Syahrini yang terlihat bahagia ini seolah menampik isu keretakan rumah tangganya. Selain itu, unggahannya juga seolah menjadi bukti akta perceraian yang beredar bukan miliknya dan Reino Barack.
Berita Terkait
-
Denise Chariesta Sebut Nama Ayu Lagi di Instagram, Sengaja Sentil Ayu Dewi?
-
Ayu Dewi Dinilai Pantas Iri dengan Pernikahan Nia Ramadhani: Jauh Lebih Enak
-
Denise Chariesta Sebut RD Masih Utang Rp9,7 Juta: Check In Terakhir Pakai Duit Gue
-
Ayu Dewi Pakai Jam Tangan Mewah Rp800 Jutaan, Publik: Lebih Mahal dari Harga Diri DC
-
Selain Uya Kuya, Denise Chariesta Juga Utang dengan Lelaki Ini, tapi Ogah Bayar
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Syok Baca 'Broken Strings' Aurelie Moeremans, Jessica Iskandar Ungkap Kisah Seram di Masa Lalu
-
Masih 16 Tahun, Adegan Ranjang Richelle Skornicki dengan Aliando di Pernikahan Dini Gen Z Dikecam
-
Peluncuran FolagoPro sebagai Promotor Konser, Umumkan "An Evening with Brian McKnight" di Jakarta
-
Nyesek! Ratu Sofya Curhat Jadi Tulang Punggung Hingga Rela Beradegan Tak Pantas Demi Hidupi Keluarga
-
Farida Nurhan Jual Akun YouTube Seharga Rp10 Miliar, Tinggalkan 5,3 Juta Subscriber
-
Resmi Umumkan Jadwal Tur Dunia, Konser BTS di Jakarta Digelar Selama 2 Hari
-
Nama Nikita Willy Diseret Usai Pengakuan Aurelie Moeremans, Benarkah Pernah Jadi Korban Grooming?
-
Buku Broken Strings Aurelie Moeremans Segera Terbit, Ini Sosok di Balik Penerbit Buku Ohara
-
Dikenal Tajir, Menu Makanan Sehari-hari Anak Sisca Kohl Jadi Omongan
-
Kini Diakui, Mayangsari Duduk Bersama Keluarga Cendana di Nikahan Darma Mangkuluhur