Suara.com - Beberapa artis tanah air sepertinya sudah mulai terkena dengan istilah cancel culture. Sebuah fenomena dimana si artis mulai ditolak oleh para penggemarnya.
Di industri hiburan Korea, Istilah cancel culture sudah tidak asing terdengar oleh para penggemar KPop. Namun di industri Tanah Air, cancel culture memang masih cukup asing. Hanya saja istilah tersebut sudah mulai diterapkan.
Cancel culture sendiri dapat diartikan sebagai fenomena menolak seseorang, produk, acara, atau bahkan film. Cancel culture diberikan sebagai hukuman bagi seseorang maupun produk yang melanggar norma sosial di sebuah negara.
Lantas siapa saja artis yang nyaris kena cancel culture tahun 2022 di Indonesia? Berikut ulasannya.
1. Rachel Vennya
Artis yang Nyaris kena Cancel Culture Tahun 2022 (Instagram/@rachelvennya)
Di awal tahun 2022, Rachel Vennya masih disorot atas kasus pelanggaran karantina Covid-19. Sejumlah warganet bahkan meng-cancel produk yang masih meng-endorse ibu dua anak tersebut. Lambat laun, Rachel Vennya mulai bangkit dan kini bisa menjalani kehidupannya sebagai selebgram lagi.
2. Pamungkas
Artis yang Nyaris kena Cancel Culture Tahun 2022 (Ist)
Baca Juga: Seteru Dewi Perssik dan Lesti Kejora, Rating Program Dangdut Academy Anjlok
Sedangkan Pamungkas hampir kena cancel culture setelah video penampilannya di panggung viral. Pelantun "To the Bone" tersebut kedapatan menggesekkan ponsel penggemar di alat kelaminnya sebagai bentuk fans service. Meski menolak minta maaf, fans setia Pamungkas tetap mendukung kariernya hingga sekarang.
3. Rizky Billar
KDRT yang dilaporkan Lesti Kejora membuat Rizky Billar kini tak pernah terlihat lagi muncul di layar kaca. Namun karena Lesti Kejora telah mencabut laporan dan memutuskan memaafkan sang suami, Rizky Billar diterima kembali oleh penggemar. Sempat off, Billar pun sudah terlihat main media sosial lagi.
4. Lesti Kejora
Artis yang Nyaris kena Cancel Culture Tahun 2022 (Instagram/@lestykejora)
Keputusan Lesti Kejora untuk mencabut laporan KDRT Rizky Billar bikin publik yang membelanya mengaku kecewa. Kendati begitu, fans yang menamakan diri sebagai Leslar tetap setia mendukung Lesti dan Billar. Beda dari Billar, Lesti lebih cepat dimaafkan sehingga sudah beberapa kali terlihat bernyanyi di atas panggung.
Berita Terkait
-
Deretan Artis yang Diprediksi Melahirkan pada 2026, Momen Penuh Kebahagiaan
-
Biarkan Lesti Kejora Gendong Anak saat Hamil Besar, Rizky Billar Klarifikasi
-
Lesti Kejora Dilabeli 'Tukang Nyinyir', Iis Dahlia: Jangan Pada Marah
-
Iis Dahlia Bongkar Sifat Asli Lesti Kejora saat Off Camera: Tukang Nyinyir
-
Apa Itu Cancel Culture: Ujian Reputasi di Era Serba Viral
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
Sinopsis Our Universe: Kisah Bae In Hyuk dan Roh Jeong Eui Asuh Ponakan, Tayang di HBO Max
-
Siapa Mantan Aurelie Moeremans? Viral Pengakuan Di-Grooming Sejak 15 Tahun
-
Manohara Umumkan Putus dari Kristian Hansen, Ungkap Adanya Orang Ketiga
-
Ustaz Felix Siauw Ungkap Kekecewaan ke Pandji Pragiwaksono Gara-gara Bahas Tambang
-
5 Drakor Gumiho Wajib Masuk Watchlist, No Tail to Tell Segera Tayang
-
Ogah Damai dengan Inara Rusli, Mawa Minta Polisi Lanjutkan Kasus Perzinaan
-
Pandji Pragiwaksono Segera Dipanggil Polisi Terkait Materi Stand Up Comedy Mens Rea
-
Sosok Dipo, Anak Pandji Pragiwaksono yang Dibully Gegara Materi Mens Rea
-
Mens Rea Pandji Terancam Dihapus? Ini 4 Konten Netflix yang Pernah Di-Takedown Pemerintah
-
Diterpa Isu Terlantarkan Anak Kandung, Denada Posting Momen Mengharukan