Suara.com - Sejak muncul kabar perceraian Arya Saloka dan Putri Anne, kehidupan sang istri dan lawan mainnya, Amanda Manopo dalam sinetron Ikatan Cinta RCTI selalu dibanding-bandingkan.
Baru-baru ini, Putri Anne mengunggah video sedang memandikan anaknya, Ibrahim. Istri Arya Saloka itu dituding cemburu dan ikut-ikutan adegan Amanda Manopo sebagai Andin yang sedang memandikan Askara dalam sinetron Ikatan Cinta.
Cara Putri Anne dan Amanda Manopo memandikan anak pun dibanding-bandingkan. Pemeran Andin Ikatan Cinta itu dinilai lebih talaten memandikan anak daripada istri Arya Saloka.
"Markoneng cemburu sama yang fiktif. Btw lebih luwesan mama Andin mandiin Askara ya. Padahal ini first time lho. Mama Andin mandiin Askara. Udah berasa real banget. Mana Askara pinter banget ini bocah. Dimandiin sambil belajar berhitung," kata akun Instagram @tokek_dramaqueen yang mengunggah video keduanya, Selasa (20/12/2022).
Tak hanya caranya mandiin anak, warganet juga komentari kondisi kamar Putri Anne yang berantakan. Mereka menilai istri Arya Saloka sebagai ibu rumah tangga semestinya bisa mengurus rumah.
Warganet pun membanding-bandingkan dan menilai Putri Anne cemburu dengan Amanda Manopo yang perannya sebagai Andin digambarkan serba bisa semuanya.
"Ikutan kepo wkwkw tidak mau kalah sama yang fiktif supaya apa ya. Tapi, lebih reel yang fiktif dan lebih nyata," kata @rinafuad**.
"Amanda gitu dilawan, aktris serba bisa, multitalenta, beda sama si tetangga yang selalu ikutan," imbuh @tyo80***.
"Kerjaannya apa ya, ibu rumah tangga kamarnya jorok. Anak udah gede masih pakai pampers, masih nenen," tambah @erliani****.
Baca Juga: Dhena Devanka Dukung Jonathan Frizzy Pacari Ririn Dwi Ariyanti, Tapi Ada Syaratnya
"Kok si pentol nggak dikeramasin ya sama si koneng, pantes tampang anaknya kayak belum mandi gitu. Padahal kalau anak kecil tuh bagus tiap pagi keramas lho," timpal @sutarmi*****.
Berita Terkait
-
Andin Kecelakaan, Amanda Manopo Diduga Bakal Cuti Lama dari Ikatan Cinta
-
Viral Putri Anne Datang ke Lokasi Syuting Ikatan Cinta, Amanda Manopo Seketika Cuek ke Arya Saloka
-
Ikatan Cinta Malam Ini: Kejadian Tragis, Mobil Elsa dan Andin Tertabrak Truk!
-
Ikatan Cinta Malam Ini: Elsa Bertekad Hidup Sehat Demi Selamatkan Mama Sarah
-
7 Potret Pesinetron saat SMP, Prilly Latucosina Senyumnya Bikin Pangling
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Dilaporkan ke Polisi, Pandji Pragiwaksono Jelaskan Kondisinya
-
'Rezeki Anak Saleh' Sindiran Pandji Pragiwaksono soal Tambang yang Bikin NU dan Muhammadiyah Murka?
-
Adly Fairuz Nyamar Jadi Jenderal Ahmad, Tipu Korban Rp 3,6 Miliar dengan Janji Lolos Akpol
-
Kasus Perantara Calon Akpol, Adly Fairuz Terancam Jadi Tersangka
-
Ridwan Kamil Wajib Nafkahi Putri Semata Wayangnya Zahra Rp20 Juta per Bulan Usai Bercerai
-
Heboh Nagita Slavina Diduga Makan Ramen Nonhalal
-
Inara Rusli Sebut Janda Tak Perlu Wali Nikah, Ceramah Ustaz Khalid Basalamah Kembali Viral
-
Ibrahim Risyad Dihujat di Sosmed, Salshabilla Adriani Pilih Tutup Kolom Komentar
-
Beli Tiket Film Penerbangan Terakhir di M-Tix, Ada Promo Buy 1 Get 1 Free
-
Nadin Amizah Alami Gangguan Saraf Langka, Kualitas Vokal Turun Drastis