Suara.com - Alshad Ahmad sedang ramai diperbincangkan oleh warganet. Dia dikabarkan pernah menikah dengan Nissa Asyifa.
Kabarnya mereka menikah karena ingin menutup aib Nissa Asyifa yang sudah hamil duluan.
Hubungan Alshad Ahmad dan Nissa Asyifa bisa dibilang cukup rumit. Mereka sempat berpacaran selama tujuh tahun, tetapi kandas begitu saja. Alshad kini menjalin hubungan dengan penyanyi Tiara Andini.
Kehebohan ini berawal dari Nissa Asyifa yang mengumumkan kelahiran anaknya tanpa ada berita pernikahan. Belakangan terungkap bahwa Nissa sebenarnya sempat dinikahi Alshad hanya beberapa bulan saja.
Satu hal yang menarik perhatian, Alshad Ahmad diduga menikah sang mantan saat berstatus pacar Tiara Andini. Di sisi lain, anak Nissa lahir pada Oktober 2022, sebulan setelah dinikahi sepupu Raffi Ahmad tersebut.
Terlepas dari rumitnya skandal hubungan mereka, keduanya sempat bucin pada masanya. Bisa dilihat dari deretan potret kebersamaan Alshad Ahmad dan Nissa Asyifa berikut ini!
1. Kini jadi sorotan, foto-foto masa lalu Alshad Ahmad saat masih pacaran dengan Nissa Asyifa beredar luas di media sosial dan sukses
2. Alshad dan Nissa diketahui menjalin hubungan selama sekitar tujuh tahun, cukup lama juga untuk ukuran orang pacaran.
3. Selama berpacaran, mantan pasangan ini kerap menghabiskan waktu bersama, baik hanya berdua maupun bersama teman.
Baca Juga: Belajar Dari Kasus Alshad Ahmad, Ini Alasan Seks Sebelum Menikah Sebaiknya Dihindari
4. Keduanya juga sempat liburan bareng ke Jepang bersama teman-teman dan membagikan momen kebersamaan mereka selama di Negeri Sakura.
5. Saat itu mereka bertemu dengan Raffi Ahmad dan Nagita Slavina. Bahkan sempat mengambil foto bersama.
6. Selain Jepang, Alshad dan Nissa juga pernah berlibur ke Labuan Bajo bersama teman-temannya.
7. Bucin pada masanya, baik Alshad maupun Nissa tak pernah melewatkan hari spesial satu sama lain.
8. Sayangnya hubungan mereka harus kandas di tengah jalan. Keduanya diketahui putus pada 2018 lalu.
9. Hubungan masa lalu Alshad dan Nissa kini berubah jadi skandal dengan beredarnya informasi tentang pernikahan sekaligus perceraian mereka.
Berita Terkait
-
Alshad Ahmad Ungkap Fakta Mengejutkan: Pelihara Kucing Lebih Rumit dari Harimau
-
CEK FAKTA: Geger Alshad Ahmad Meninggal Diterkam Harimau Peliharaannya, Benarkah?
-
Sara Wijayanto Sebut Tiara Andini Kena Serangan Gaib, Netizen Kok Malah Salahkan Alshad Ahmad?
-
Kualitas Vokal Tiara Andini Dicibir hingga Disuruh Makan Permen Jahe, Ayah: Kamu Berbohong...
-
Tiara Andini Curhat Kesal Dibilang Gagu oleh Oknum Wartawan
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
- 58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif November 2025: Ada Item Digimon, Diamond, dan Skin
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil Matic Mirip Honda Brio untuk Wanita
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Sunscreen Wardah Untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Atasi Tanda Penuaan
Pilihan
-
4 HP Baterai Jumbo Paling Murah Tahan Seharian Tanpa Cas, Cocok untuk Gamer dan Movie Marathon
-
5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
-
Hari Ini Bookbuilding, Ini Jeroan Keuangan Superbank yang Mau IPO
-
Profil Superbank (SUPA): IPO Saham, Harga, Prospek, Laporan Keuangan, dan Jadwal
-
Jelang Nataru, BPH Migas Pastikan Ketersediaan Pertalite Aman!
Terkini
-
Film Exorcist Terbaru Lagi Dipersiapkan, Scarlett Johansson Jadi Bintangnya
-
Ketika Suara Merdu Tiara Andini Diambil Adiknya
-
5 Film Horor Klasik Terbaik Sepanjang Masa, Tak Kalah dari yang Modern
-
Film Pelangi di Mars Usung Konsep Hybrid, Anak Indonesia Pimpin Robot Asing Selamatkan Bumi
-
Rekap Zootopia, Ingat Lagi Ceritanya Sebelum Nonton Zootopia 2 di Bioskop
-
Promo Buy 1 Get 1 Presale Film Air Mata Mualaf di XXI
-
8 Drama Korea Tayang Desember 2025, Park Seo Joon Hingga Hyun Bin Comeback!
-
6 Film Terbaik FFI Angkat Isu Perempuan
-
7 Pasangan Mini Drama China Jadian dan Menikah di Dunia Nyata
-
Amanda Manopo Umumkan Hamil Anak Pertama