Suara.com - Beredar video lawas Alshad Ahmad dan ketiga kakak perempuannya. Pada kesempatan itu, Alshad Ahmad menanyakan soal kriteria adik ipar idaman menurut para kakaknya.
Siapa sangka pada momen itu, salah satu kakaknya, Gya Sadiqah langsung berapi-api menjawab. Ia menegaskan syarat terpenting menjadi adik iparnya adalah harus sopan.
Dia menegaskan hal itu berkali-kali seolah menyindir seseorang di masa lalu Alshad Ahmad. .
"Yang enak dilihat, yang baik, yang sopan, sopan, sopan, sopan," tutur Gya Sadiqah dengan mimik menyebalkan, dikutip dari potongan video yang diunggah ulang TikTok @ayank.gueh, Jumat (24/3/2023).
"Sopan Anda," imbuhnya seraya tertawa.
Sebelumnya, Citra Sadiqah juga menyebut kriteria adik ipar idamannya adalah yang bisa melangkahi mereka. Namun, hal itu diucapkan sembari tertawa.
"Yang ngelangkahin kita berempat, haha," tutur Citra.
Sementara itu, Gadis Sadiqah hanya mengangguk-angguk sembari tersenyum. Ia seolah mengikuti saja yang diinginkan kedua saudarinya demi Alshad Ahmad.
Unggahan itu langsung ramai komentar warganet. Mereka bereaksi pada gaya bicara kakak-kakak Alshad Ahmad yang dianggap bakal menjadi kakak ipar menyebalkan.
Baca Juga: Respons Nisya Ahmad Soal Skandal Pernikahan dan Perceraian Alshad Ahmad
"Takut banget sumpah mukanya," komentar @puc***.
"Kalau iparnya gini sih mau setajir apa bakal mundur sih," balas @xvl***.
"Kayak adeknya baik enak dilihat aja," timpal @uci***.
"Selintas mirip ipar di sinetron Indosiar," imbuh @nit***.
Sebagai informasi, nama Alshad Ahmad saat ini masih ramai dibicarakan publik. Hal ini merupakan buntut dari curhatan mantannya, Nissa Asyifa yang baru melahirkan dan singgung sosok terkenal tak bertanggung jawab.
Tak lama setelahnya, beredar surat putusan cerai Pengadilan Agama Bandung yang menyebutkan bahwa Alshad Ahmad dan Nissa Asyifa pernah menikah.
Berita Terkait
-
Alshad Ahmad Pelit Kebangetan? Makanan Selen cs Habis sampai 70 Juta, Mahar Buat Nissa Asyifa Cuma 3 Juta
-
Respons Nisya Ahmad Soal Skandal Pernikahan dan Perceraian Alshad Ahmad
-
Disebut Suka Tante-tante, Tahukah Alshad Ahmad Sempat Diminta Tante Ini Merabanya?
-
Berkaca Rumor Alshad Ahmad Nikahi Nissa Asyifa Akibat Hamil Duluan, Penting dan Ingat Ini Kata Ustadz Abdul Somad
-
Heboh Video Kakak Alshad Ahmad Diduga Sindir Nissa Asyifa: Dasar Kau Ular, Apa Kau Tak Punya Malu?
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
Terkini
-
Nadin Amizah Alami Gangguan Saraf Langka, Kualitas Vokal Turun Drastis
-
Kepalanya Bocor saat Umrah, Arie Untung: Mungkin Sujudnya Kurang
-
Inara Rusli Menyesal Pernah Bilang, Tak Ada Perempuan Baik-Baik yang Mau Sama Suami Orang
-
Khusus Hari Ini, Promo M-Tix Buy 1 Get 1 Free untuk Film Musuh Dalam Selimut
-
Inara Rusli Akui Pernah Pukul Anak, Tuduhan Mantan Mertua Benar
-
Beda Prinsip Soal Istri, Intip 6 Adu Gaya Indra Priawan vs Ibrahim Risyad
-
Inara Rusli Mual Dengar Ucapan Insanul Fahmi 'I Love You Mawa, I Love Inara'
-
Polemik Lagu Tak Diberi Tulang Lagi, Respons Kaka Slank Dihubungi Kuburan Band
-
Inara Rusli Lihat Bukti Video Syurnya dengan Insanul Fahmi: Burem, Gak Jelas
-
Anime Legendaris 5 Centimeters Per Second Tayang Ulang Januari 2026, Ini Sinopsisnya!